Pelatih Arema Ternyata Sudah Tahu Cara Tangani Persebaya

Persebaya vs Arema FC
Sumber :
  • Official Persebaya

VIVA – Hasil imbang 2-2 di kandang Persebaya dalam leg pertama final Piala Presiden, tidak terlalu membuat kubu Arema puas. Sebab, tim berjuluk Singo Edan itu awalnya mematok target meraih kemenangan. 

Arema FC Juara ASBWI Cup 2024 Usai Tumbangkan Putri JP Jakarta

Pelatih Arema, Milomir Sislija mengatakan jika hasil imbang ini baru capain 50 persen dari target awal, " Sebenarnya kami target menang. Tapi hasil imbang dan mencetak dua gol, cukup menguntungkan posisi kami di leg kedua nanti, " ujar pelatih yang akrab dipanggil Milo ini. 

Keyakinan Milo bisa memetik poin di kandang Persebaya tak lepas dari pengalamannya saat masih menangani Madura United (MU) musim lalu. Saat itu MU kalah telak di kandang Persebaya. 

Tekad Arema FC Meraih Kemenangan Perdana dengan Wajah Baru Stadion Soepriadi

"Saya sudah pelajari Persebaya sejak masih di Madura. Pertandingan berjalan bagus dan sportif, hasil pertandingan ini adalah kemenangan untuk sepakbola Indonesia, " ujarnya. 

Diakui Milo jika gol cepat yang dibuat Persebaya membuat karakter sebernarnya pemain Arema keluar, yaitu menekan dan menyerang. "Di awal pemain seperti takut keluar. Saat kita tertinggal, karakter permaianan yang sebenarnya keluar, " ucap Milo. 

Hokky Caraka Menangis Usai Cetak Dua Gol Kemenangan Untuk PSS Sleman
Pemain Arema FC, Arkhan Fikri

Arema FC Bangga 2 Pemainnya Dipanggil Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024

Timnas Panggil 2 Pemain Arema FC Untuk ASEAN Championship

img_title
VIVA.co.id
25 November 2024