5 Fakta Menarik Pekan 3 Liga 1 2018

Persipura Jayapura
Sumber :
  • VIVA / Rahmad Noto

VIVA – Pekan 3 Liga 1 2018 telah rampung. Kemenangan 2-1 Borneo FC atas Arema, Senin kemarin, 9 April 2018, menjadi laga terakhir di pekan 3.

Bungkam Persik Jadi Momentum Kebangkitan Persib Bandung

Berbagai fakta menarik tercipta hingga pekan 3 ini. Seperti dirangkum VIVA, Selasa 10 April 2018, berikut ini berbagai fakta menarik yang ada:

1. Persipura memuncaki klasemen sementara dengan tujuh poin dari tiga laga. Persipura unggul selisih gol atas Borneo yang sama-sama mengoleski tujuh poin.

Arema FC Kenalkan 'Jubah Perang' Baru

2. Ada empat tim yang belum pernah kalah di Liga 1 2018, yaitu Persipura (posisi 1), Borneo FC (posisi 2), Bhayangkara FC (posisi 5) dan Bali United (posisi 6).

Pertandingan Borneo FC vs Arema FC

PSS Sleman Tunjuk Gustavo Lopez Sebagai Manajer

3. Ada empat tim yang belum pernah menang, yaitu PSIS Semarang (posisi 15), Arema FC (posisi 16), Mitra Kukar (posisi 17) dan Perseru Serui (posisi 18).

4. Sejauh ini, Persipura dan Madura United menjadi tim yang paling banyak mencetak gol. Keduanya sama-sama mencetak total enam gol dari tiga pertandingan.

5. Arema FC sejauh ini menjadi tim dengan pertahanan terapuh. Arema sudah kebobolan tujuh gol dari tiga laga. Jumlah kebobolan paling banyak saat ini. (one)

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir

Erick Thohir: Jangan Mimpi Liga Indonesia Masuk Papan Atas Asia

Dalam upaya untuk meningkatkan kualitas sepak bola Indonesia, PSSI di bawah kepemimpinan Ketua Umum Erick Thohir, menyatakan pentingnya penegakan aturan.

img_title
VIVA.co.id
20 Juni 2024