Raih DFB Pokal, Pelatih Dortmund Berharap Tidak Dipecat

Mantan pelatih Borussia Dortmund, Thomas Tuchel
Sumber :
  • Reuters / Carl Recine

VIVA.co.id – Pelatih Borussia Dortmund, Thomas Tuchel berharap ia masih akan berada di Signal Iduna Park musim depan, usai memberikan trofi DFB Pokal musim 2016/2017. Keberhasilan ini sekaligus mengakhiri rekor buruk Dortmund di final DFB Pokal. Dortmund sebelumnya selalu kalah di final DFB Pokal dalam tiga musim beruntun. 

Ancelotti: Real Madrid Bisa Bekuk Dortmund Jika ....

Borussia Dortmund menjadi juara DFB Pokal (Piala Jerman) usai menundukkan Eintracht Francoforte 2-1 di final di Olympiastadion Berlin, Minggu dini hari WIB, 28 Mei 2017. Masa depan Tuchel di Dortmund tidak jelas, setelah ada perselisihan dengan dewan klub. 

Tapi setelah berhasil meraih trofi DFB Pokal, Tuchel tidak ada niat untuk meninggalkan Dortmund. Ini merupakan trofi perdana Tuchel dalam menangani tim senior. 

Thomas Tuchel Pelatih Timnas Inggris, Kritik Pedas Mengiringi

"Ya. Saya tida tahu (apakan ini pertandingan terakhir dengan Dortmund)," kata Tuchel dikutip dari Soccerway. 

Menurut Tuchel, laga di final merupakan pertandingan yang cukup sulit. Dan membutuhkan kerja keras untuk meraihnya. 

Kesalahan MU Jika Rekrut Thomas Tuchel sebagai Pengganti Erik Ten Hag

"Setelah semifinal kita memiliki banyak (energi) tapi sekarang sudah habis. Ini adalah kerja keras. Setelah mencetak gol, kami berhenti bermain bola, beruntung kami tidak tertinggal. Karena kami menang, tidak banyak orang berbicara. Sekarang semuanya sempurna," jelas Tuchel.

Pemain Juventus rayakan kemenangan

Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Bekap Dortmund, Juventus Hancurkan Manchester City

Hasil lengkap pertandingan sepakbola semalam hingga Kamis dini hari WIB, meliputi pertandingan dari Liga Champions, Liga Europa, Piala Interkontinental, Piala AFF, Liga 1

img_title
VIVA.co.id
12 Desember 2024