Prediksi Liga Champions Asia: Al Nassr vs Al Fayha

Cristiano Ronaldo bela Al Nassr lawan Al Feiha di Liga Champions Asia
Sumber :
  • twitter.com/AlNassrFC_EN

Riyadh - Prediksi pertandingan Al Nassr vs Al Fayha dalam babak 16 besar Liga Champions Asia leg kedua di Stadion King Saud, Kamis 22 Februari 2023, pukul 01.00 WIB.

Fantastis, Ini Pemain Terkaya di Dunia yang Pendapatannya Dua Kali Lebih Besar dari Lionel Messi

Pada pertandingan sebelumnya, Al Nassr berhasil meraih kemenangan atas Al Fateh dengan skor 2-1. Dalam laga tersebut, Al Nassr mampu unggul terlebih dahulu di menit ke 17 ditorehkan Cristiano Ronaldo.

Di menit ke 29, Al Nassr sempat disamakan skor ditorehkan Salem Al Najdi. Gol kemenangan Al Nassr dibukukan Otavio di menit ke 72. Meskipun meraih kemenangan, mereka masih tetap tertahan di peringkat kedua Liga Arab Saudi.

Catatan Head to Head Timnas Indonesia vs China, Tiga Kali Menang dan 11 Kali Kalah

Cristiano Ronaldo bela Al Nassr lawan Al Feiha di Liga Champions Asia

Photo :
  • twitter.com/AlNassrFC_EN

Sementara di pertandingan sebelumnya, Al Fayha meraih kemenangan atas Al Hazm dengan skor 3-1. Dalam laga tersebut, Al Fayha sempat tertinggal terlebih dahulu di menit kesembilan ditorehkan Mohammed Al Thani.

Head to Head Timnas Indonesia Vs Bahrain: Skuad Garuda Pernah Menang 2 Kali

Setelah tertinggal satu gol. Al Fayha mampu membalikan keadaan dengan mencetak tiga gol sekaligus ditorehkan Henry Onyekuru (13' 82') dan Anthony Nwakaeme (56'). Kemenangan ini membuat Al Fayeh naik ke peringkat ke 13.

Cristiano Ronaldo bela Al Nassr lawan Al Feiha di Liga Champions Asia

Photo :
  • twitter.com/AlNassrFC_EN

Duel Al Nassr vs Al Fayha diprediksi akan berjalan alot. Namun dilihat kualitas pemain, Al Nassr jauh lebih diunggulkan. Selain itu juga, Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan sudah meraih kemenangan 1-0 di leg pertama.

Prediksi Susunan Pemain
Al Nassr
: Nawaf Alaqidi, Alex Telles, Aymeric Laporte, Abdulelah Al-Amri, Sultan Al-Ghannam, Marcelo Brozović, Abdullah Al-Khaibari, Otavio, Sattam Al Roqi, Talisca, Cristiano Ronaldo.

Al Fayha: Vladimir Stojković, Mohammed Kareem Al Baqawi, Mukhair Al-Rashidi, Sami Al-Khaibari, Hussein Al-Shuwaish, Nawaf Al-Harthi, Saud Saad A Bin Zaydan, Abdulrahman Al-Safri, Sultan Mandash, Henry Onyekuru, Fashion Sakala.

Head To Head
18-03-22 Al Nassr vs Al Fayha 1-0
16-10-22 Al Nassr vs Al Fayha 4-0
10-04-23 Al Fayha vs Al Nassr 0-0
28-10-23 Al Fayha vs Al Nassr 1-3
15-02-24 Al Fayha vs Al Nassr 0-1.

5 Pertandingan Terakhir Al Nassr
31-12-23 Al Taawoun vs Al Nassr 1-4
02-02-24 Al Nassr vs Inter Miami 6-0.
09-02-24 Al Hilal vs Al Nassr 2-0
15-02-24 Al Fayha vs Al Nassr 0-1
18-02-24 Al Nassr vs Al Fateh 2-1.

5 Pertandingan Terakhir Al Fayha
21-12-23 Al Khaleej vs Al Fayah 3-0
29-12-23 Al Fayah vs Al Hilal 0-2
03-02-24 Nizhny Novgorod vs Al Fayha 1-2
15-02-24 Al Fayha vs Al Nassr 0-1
17-02-24 Al Hazm vs Al Fayha 1-3.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya