Hasil Pertandingan: Liverpool Ganas, Lukaku Jadi Pahlawan Kemenangan

Bomber Liverpool Darwin Nunez
Sumber :
  • Owen Humphreys/PA via AP

LONDON – Kamis malam 21 September 2023 Liga Europa dan Liga Konferensi Europa diputar. Dua kompetisi tersebut memainkan laga perdana penyisihan grup.

Mees Hilgers Ngaku Pernah Dihubungi Pelatih Liverpool Arne Slot

Sejulah duel seru terjadi di Liga Europa. Salah satu yang menarik ialah pertandingan Liverpool menghadapi LASK Linz.

Bermain tandang, The Reds mampu mendulang kemenangan. Mereka mengalahkan tuan rumah dengan skor 3-1.

Liverpool Sapa Penggemar Surabaya di Anfield: Yaopo Kabare Suroboyo?

Sempat tertinggal 0-1 di awal babak pertama. Namun Liverpool bisa balik unggul di paruh watu kedua lewat lesakan dari Darwin Nunez, Luis Diaz, serta Mohamed Salah.

Darwin Nunez Mandul di Liverpool, Arne Slot Tetap Membela

Kemenangan juga menjadi milik AS Roma. Menghadapi Sheriff Tiraspol , mereka menang berkat dua gol dari Gaby Junior Kiki dan Romelu Lukaku.

Laga seru juga terjadi antara Ajax Amsterdam melawan Olympique Lyon. Mereka berbagi poin, usai bermain seri 3-3.

Romelu Lukaku

Photo :
  • ap

Sementara tim Premier League yang sedang naik daun dan pekan lalu berhasil mempecundangi Manchester United, kali ini malah tak berdaya. Mereka dihantam wakil Yunani AEK Athens 2-3 di depan publiknya sendiri.

Dari Liga Konferensi Europa, salah satu partai menarik ialah finalis musim lalu, Fiorentina. Mereka ditahan imbang oleh KRC Genk 2-2.

Hasil Lengkap:

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya