Prediksi Kualifikasi EURO 2024: Georgia vs Spanyol

Timnas Spanyol juara UEFA Nations League
Sumber :
  • AP Photo/Martin Meissner

VIVA Bola - Prediksi pertandingan Georgia vs Spanyol dalam Kualifikasi EURO 2024 Grup A matchday kelima di Stadion Dinamo Arena, Jumat 8 September 2023, pukul 23.00 WIB.

Mantan Bos Sepak Bola Spanyol Luis Rubiales Dinyatakan Bersalah atas Kasus Ciuman Paksa

Pada pertandingan sebelumnya, Georgia menelan kekalahan atas Skotlandia dengan skor 0-2. Dalam laga tersebut, Georgia dikagetkan dengan gol cepat tim tuan rumah di menit keenam ditorehkan Callum McGregor.

Di babak kedua, Georgia melakukan beberapa perubahan. Namun lagi-lagi mereka harus kecolongan gol cepat di menit ke 47 dicetak Scott McTominay. Kekalahan ini membuat Georgia baru mengumpulkan empat poin.

Trump Usul Pindahkan Warga Palestina, Menlu Spanyol Tegaskan "Warga Gaza Harus Tetap di Gaza"

Timnas Spanyol juara UEFA Nations League

Photo :
  • AP Photo/Martin Meissner

Sementara di pertandingan sebelumnya, Spanyol berhasil mengalahkan Kroasia di Final UEFA Nations League lewat babak adu penalti setelah kedua tim bermain imbang tanpa gol.

Mayday, Kapal Evakuasi Pasukan Rusia di Suriah Tenggelam

Dalam laga tersebut, Spanyol mampu mendominasi permainan. Meskipun begitu, Tim Matador harus puas bermain imbang tanpa gol hingga dua kali babak tambahan waktu. Ke gagal dua penendang penalti dari Kroasia, membuat Spanyol keluar sebagai juara.

Duel Georgia vs Spanyol diprediksi akan berjalan alot. Namun dilihat kualitas pemain skuad asuhan Luis de la Fuente lebih diunggulkan. Keuntungan Georgia adalah mereka akan bertindak sebagai tuan rumah.

Prediksi Susunan Pemain
Georgia
: Giorgi Mamardashvili, Lasha Dvali, Guram Kashia, Solomon Kvirkvelia, Otar Kakabadze, Luka Gagnidze, Nika Kvekveskiri, Otar Kiteishvili, Khvicha Kvaratskhelia, Saba Lobzhanidze, Georges Mikautadze.

Spanyol: Unai Simón, Jordi Alba, Aymeric Laporte, Robin Le Normand, Jesús Navas, Fabian Ruiz, Rodri, Gavi, Yéremy Pino, Marco Asensio, Álvaro Morata.

Prediksi Skor Akhir
Georgia vs Spanyol 0-2

Head To Head
12-09-12 Georgia vs Spanyol 0-1
16-10-13 Spanyol vs Georgia 2-0
08-06-16 Spanyol vs Georgia 0-1
28-03-21 Georgia vs Spanyol 1-2
06-09-21 Spanyol vs Georgia 4-0.

5 Pertandingan Terakhir Georgia
17-11-22 Maroko vs Georgia 3-0
25-03-23 Georgia vs Mongolia 6-1
28-03-23 Georgia vs Norwegia 1-1
18-06-23 Siprus vs Georgia 1-2
21-06-23 Skotlandia vs Georgia 2-0.

5 Pertandingan Terakhir Spanyol
06-12-22 Maroko vs Spanyol 0-0
26-03-23 Spanyol vs Norwegia 3-0
29-03-23 Skotlandia vs Spanyol 2-0
16-06-23 Spanyol vs Italia 2-1
19-06-23 Kroasia vs Spanyol 0-0.

3 Warga Spanyol menunggang kuda untuk pergi ke Mekah

3 Sahabat dari Spanyol Tunggangi Kuda ke Mekah untuk Laksanakan Haji

Tiga sahabat dari Spanyol bepergian ke Arab Saudi dengan menunggang kuda untuk melaksanakan haji. Ini merupaman ziarah tahunan Islam ke Mekkah.

img_title
VIVA.co.id
26 Februari 2025