Heboh, FIFA Kena 'Sihir' Lagu Pemanggil Messi dari Aldi Taher

Pemain Timnas Argentina Lionel Messi
Sumber :
  • AP Photo

VIVA Bola – Heboh Lionel Messi batal datang ke Indonesia. Sang idola disebut-sebut tidak serta dalam rombongan yang melawat ke tanah air untuk menghadapi Timnas Indonesia.

Erick Thohir Sampai Dihubungi Thom Haye Usai Sebut Bakal Mundur sebagai Ketum PSSI: Saya Di Sini Untuk..

Kabar yang membuat kecewa banyak pihak, terutama fans Messi di Indonesia.

Namun di tengah itu, Aldi Taher membuat kehebohan, tentu masih terkait dengan urusan Messi. Mendadak dia membuat lagu tentang La Pulga.

Media Vietnam Soroti Maarten Paes Tak Dipanggil Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Dianggap Sebagai...

Dalam sebuah video yang diunggah akun instagram-nya, Aldi Taher terlihat bernyayi menggunakan gitar. Dengan lirik berbahasa Ingris, dia bertanya mengapa Messi tidak jadi datang ke Indonesia.

Kisah Mualaf Diego Michiels, Pemain Naturalisasi yang Kritik Timnas Indonesia

Di kolom caption dia pun menulis, "WHY bang messi @leomessi WHY ??? Kenapa ga jadi ke INDONESIA ??? apa takut nanti di ajak podcast ke andara ama bro @raffinagita1717 ?? Come on bro.. ???????????? we waiting for you...we loved you man ????.

Tapi kehebohan tak sampai di situ saja. Rupanya hanya beberapa jam berselang, salah satu akun resmi FIFA, @fifaworldcup, mengunggah video Messi dengan diiringi lagu yang baru dibuat oleh Aldi taher.

Sontak hal tersebut pun membuat netizen bereaksi. Dalam postingan tersebut dipenuhi oleh komentar dari masyarakat Indonesia.

Bermacam tanggapan dari warganet, di antaranya yang paling unik adalah mereka menganggap lagu dari Aldi Taher ini akan menjadi lagu pemanggil Messi.

"Lagu ini nanti yg menggerakkan hati messi utk dtg ke Indonesia," ujar salah satu netizen.

"Ayo jadikan lagu ini sebagai lagu pemanggil messi agar messi mau datang ke Indonesia. Ketik netnot bagi yang setuju," timpal yang lainnya.

 
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir

Erick Thohir Nyatakan Mundur dari Jabatan Ketum PSSI Jika Pemain Timnas Indonesia Bilang Ini

Erick Thohir mengatakan sudah benar-benar siap mundur dari jabatannya sebagai Ketua Umum PSSI usai Timnas Indonesia dikalahkan Jepang 0-4 di SUGBK, 15 November 2024 lalu.

img_title
VIVA.co.id
26 November 2024