Hasil Lengkap Bundesliga: Dortmund Menang Telak, Leipzig Tertahan

Pemain RB Leipzig.
Sumber :
  • twitter.com/Bundesliga_EN

VIVA – Setelah terhenti dua bulan karena virus corona, Bundesliga kembali digelar, Sabtu 16 Mei 2020. Sejumlah laga-laga seru kembali menemani akhir pekan para pecinta sepakbola.

Hasil Liga Champions: Liverpool Menang di Markas PSG, Senyum Inter Milan dan Barcelona

Laga yang paling disorot adalah Revierderby atau Derby Lembah Ruhr. Borussia Dortmund sukses menggilas Schalke 04 dengan skor telak 4-0 di Signal Iduna Park.

Sukses Dortmund tak diikuti tim papan atas lainnya, RB Leipzig. Tim besutan Julian Nagelsmann harus puas dengan skor imbang 1-1 saat menjamu SC Freiburg di Red Bull Arena.

Hasil Lengkap: Klub Bos Djarum Pecundangi Napoli, Liverpool Bekuk Man City di Etihad

Hal ini membuat Leipzig turun ke posisi keempat. Posisi ketiga kini ditempati oleh Borussia Moenchengladbach.

Gladbach mengambil keuntungan dari terpelesetnya Leipzig. Die Fohlen menghajar tuan rumah Eintracht Frankfurt 3-1 di Commerzbank Arena.

Hasil Lengkap Liga Champions: Hattrick Kylian Mbappe Hancurkan Man City, PSV Depak Juventus

Berikut hasil lengkap pertandingan Bundesliga malam tadi:

Augsburg 1-2 VfL Wolfsburg
Borussia Dortmund 4-0 Schalke 04
Fortuna Duesseldorf 0-0 SC Paderborn 07
Hoffenheim 0-3 Hertha Berlin
RB Leipzig 1-1 SC Freiburg
Eintracht Frankfurt 1-3 Borussia Moenchengladbach

Baca juga:

Dortmund Pesta Gol, Haaland Cetak Rekor

6 Liga di Eropa yang Berhenti Total karena Virus Corona

Suasana Aneh Pertandingan Bundesliga saat Corona

Duel Liverpool Vs PSG

Hasil Lengkap Liga Champions: Liverpool Vs PSG Ditentukan Adu Penalti, Inter Milan dan Barcelona ke Perempat Final

PSG berhasil memastikan tiket ke perempat final Liga Champions. Les Parisiens sukses melewati duel ketat melawan Liverpool di 16 besar.

img_title
VIVA.co.id
12 Maret 2025