Jadwal Siaran Langsung Final Piala Presiden dan Bola Eropa

Sesi latihan tim Bali United.
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Wahyu Putro A/kye/18

VIVA –  Piala Presiden memasuki laga final hari ini, Sabtu, 17 Februari 2018. Persija Jakarta dan Bali United akan bentrok di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.

Persib Resmi Ajukan Permohonan Penundaan Laga Lawan Bali United

Sebelum final, ada duel perebutan peringkat tiga. PSMS Medan berhadapan dengan Sriwijaya FC.

Selain laga sengit di Piala Presiden, ada juga laga-laga seru di Eropa. Ada Piala FA, LaLiga, Serie A, Bundesliga, hingga Ligue 1.

Usai Kalahkan Lion City Sailors, Pelatih Persib Minta Lawan Bali United Ditunda

Dari LaLiga, pemuncak klasemen, Barcelona ditantang tuan rumah Eibar di Estadio Municipal de Ipurua. Sedangkan Valencia yang menempati posisi tiga, menghadapi Malaga di Estadio La Rosaleda.

Serie A menyajikan laga sengit dalam memperebutkan posisi empat besar. AS Roma bertandang ke Dacia Arena menghadapi Udinese. Sedangkan Inter Milan melawan tuan rumah Genoa di Luigi Ferraris.

Lawan Barito Putera, Everton Mengunci Kemenangan untuk Bali United

Laga seru juga berlangsung di babak 16 besar Piala FA. Manchester United menghadapi sesama tim Premier League, Huddersfield Town di The John Smith’s Stadium.

Berikut jadwal siaran langsung sepakbola, sore hingga dini hari nanti:

Sabtu, 17 Februari 2018:

LaLiga
19.00 WIB - Las Palmas vs Sevilla - beIN Sports 2 
22.15 WIB - Eibar vs Barcelona - beIN Sports 2 

Bundesliga
21.30 WIB - VfL Wolfsburg vs Bayern Munich - Fox Sports 
21.30 WIB - Freiburg vs Werder Bremen - Fox Sports 2 
21.30 WIB - Hamburg SV vs Bayer Leverkusen - Fox Sports 3 

Serie A
21.00 WIB - Udinese vs AS Roma - live streaming

Ligue 1
23.00 WIB - Paris Saint-Germain vs Strasbourg  - beIN Sports 3

Piala Presiden
15.30 WIB - PSMS Medan vs Sriwijaya FC - Indosiar 
19.30 WIB - Persija Jakarta vs Bali United - Indosiar 

Minggu dini hari WIB, 18 Februari 2019:

Piala FA
00.30 WIB - Huddersfield Town vs Manchester United - live streaming

Serie A
02.45 WIB - Genoa vs Inter Milan - live streaming

LaLiga
00.30 WIB - Deportivo Alaves vs Deportivo La Coruna - beIN Sports 2 
02.45 WIB - Malaga vs Valencia - beIN Sports 2 

Bundesliga
00.30 WIB - Schalke 04 vs Hoffenheim - Fox Sports 

Ligue 1
02.00 WIB - Montpellier vs Guingamp - beIN Sports 3 

Dedi Kusnandar dan Direktur Specs, Adrian Arief Riyadi

Hadiri Launching Specs, Gelandang Persib, Dedi Kusnandar: Dulu Minder, Sekarang Bersaing dengan Luar Negeri

Specs memiliki tema bervariasi di setiap kategorinya, namun dengan satu visi yakni Specs ingin menginspirasi atlet dan konsumen.

img_title
VIVA.co.id
16 November 2024