Timnas Futsal Indonesia Pesta Gol ke Gawang Filipina

Timnas Futsal Indonesia
Sumber :

VIVA – Timnas futsal Indonesia menggunduli Filipina pada laga perdana penyisihan Grup AFF Futsal 2017. Berlaga di Phu Tho Stadium, Vietnam, Kamis 26 Oktober 2017, Indonesia membantai Filipina 21-0.

Catatan Impresif Timnas Futsal Indonesia Sampai Juara Piala AFF 2024

Pesta gol Indonesia dibuka oleh Sauqy Saud saat pertandingan memasuki menit 4. Tendangan kerasnya langsung membobol gawang Filipina. 

Ardiansyah Runtuboy menggandakan keunggulan Indonesia pada menit 6. Pemain debutan Abdul Rochman mampu mencetak dua gol di babak pertama. 

Timnas Futsal Indonesia Juara Piala AFF 2024

Setelah ini, Indonesia akan melawan Brunei Darussalam. Pertandingan akan berlangsung Jumat 27 Oktober 2017 pukul 17.00 WIB.

Saat turun minum, Indonesia telah membobol gawang Filipina sebanyak tujuh kali. Di babak kedua, permainan Indonesia semakin menggila, dan Filipina tidak sedikit pun mendapatkan ruang gerak. 

Link Live Streaming Final Piala AFF: Timnas Futsal Indonesia Vs Vietnam

Di paruh kedua tersebut, Indonesia berhasil membobol gawang Filipina sebanyak 14 kali. Muhammad Subhan Faidasa mencetak empat gol. Sedangkan Runtuboy dan Sauqy masing-masing menyumbangkan tiga gol. (one)

Timnas Futsal Indonesia juara Piala AFF 2024

Timnas Futsal Juara Piala AFF 2024, Ketum FFI Akui Sosok Ini Dukung Tuntaskan Penantian 14 Tahun

Timnas futsal Indonesia memastikan gelar juara Piala AFF Futsal 2024. Indonesia mengalahkan Vietnam 2-0 pada final. Ketua FFI ucapkan terima kasih ke Erick Thohir.

img_title
VIVA.co.id
10 November 2024