Superbank Ungkap Strategi Bisnis 2023 Gaet Nasabah Perbankan Digital

Direktur Keuangan Superbank Melisa Hendrawati.
Sumber :
  • Anisa Aulia/VIVA.

VIVA Bisnis – Direktur Keuangan Superbank Melisa Hendrawati mengatakan, pada tahun 2023 akan berfokus untuk mendapatkan market insight agar bisnis yang dijalani sesuai dengan kebutuhan pasar saat ini.

5 Tips Bukber Anti Boros, Tetap Hemat dan Keuangan Selamat!

Melisa menuturkan, pihaknya kini juga tengah fokus untuk melakukan transformasi. Perlu diketahui, Superbank merupakan bank dengan basis layanan secara digital.

"Kita fokuskan di tahun 2023 itu gimana caranya kita bisa mempelajari di market apa sih yang menjadi kendala dari user kita. Apa yang belum dijamah perbankan sekarang fokus kita mencoba mendapatkan market insight sebanyak mungkin, sehingga produk-produk kita bisa sesuai," ujar Melisa di Sudirman, Jakarta, Rabu, 5 April 2023.

OJK Sebut Bank Emas Tak Dijamin LPS, Ini Penjaminnya

Melisa menjelaskan, hal itu dilakukan pihaknya agar ekosistem yang ada betul-betul sesuai dengan apa yang menjadi kebutuhan para user.

"Kedua transformasi, buat kita sebenarnya all of ekosistem integrasi kita dibantu Grab," jelasnya. 

Biar Gak Boncos saat Ramadan! Pakai Metode 40-30-20-10 agar Keuangan Tetap Stabil

Chief Business Officer Superbank Sukiwan.

Photo :
  • Anisa Aulia/VIVA.

Sementara itu, Chief Business Officer Superbank Sukiwan mengatakan, perkembangan digital saat ini sangatlah pesat. Sebab dua pertiga dari generasi Z telah membuat hal-hal batu menjadi cepat.

"72 persen orang punya smartphone dan anak-anak kecil ini bisa pakai. UMKM kita ini 63 juta kontribusinya, segmentasi di atas ini sudah besar, segmen UMKM ini mendorong perekonomian," ucapnya.

Jakarta Ekraf Connect 2025

Kolaborasi Kreatif, Jakarta Ekraf Connect 2025 Bantu UMKM Naik Kelas

Jakarta Ekraf Connect 2025 menjadi ajang strategis bagi UMKM kreatif untuk berkembang, berjejaring, dan bersaing di pasar global melalui kolaborasi dan inovasi.

img_title
VIVA.co.id
1 Maret 2025
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut