Djony Bunarto Tjondro Jadi Presiden Direktur Baru Astra International

Presiden Direktur Astra International Djony Bunarto Tjondro
Sumber :
  • Astra

VIVA – Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 2020 PT Astra International Tbk yang digelar pada Selasa 16 Juni 2020 mengangkat Djony Bunarto Tjondro sebagai presiden direktur. Djony menggantikan posisi Prijono Sugiarto.

Alfamidi Bukukan Laba Rp 467 Miliar di Kuartal III-2024, Simak Sumber Cuannya

"Hasil RUPST 2020 ini mengangkat saya, Djony Bunarto Tjondro, sebagai presiden direktur menggantikan Prijono Sugiarto, yang saat ini telah menjabat sebagai presiden komisaris," kata Djony dalam telekonferensi, Selasa 16 Juni 2020.

Selain itu, Djony menjelaskan bahwa hasil RUPST menerima pengunduran diri Muhammad Chatib Basri dan Akihiro Murakami, yang keduanya sebelumnya menjabat sebagai komisaris independen.

Turun 7,8 Persen, Adaro Energy Cetak Laba US$1,17 Miliar Kuartal III-2024

RUPST juga mengangkat Rahmat Waluyanto dan Apinont Suchewaboripont sebagai komisaris independen, guna menggantikan posisi yang ditinggalkan Chatib Basri dan Akihiro Murakami tersebut.

Saat ini, usai RUPST, susunan komisaris dan direksi baru Astra International, adalah sebagai berikut:

Produsen Susu Ultra hingga Teh Kotak Ini Cetak Laba Bersih Rp 893 M Kuartal III-2024, Turun 6 Persen

Direksi

- Presiden Direktur: Djony Bunarto Tjondro
- Direktur: Suparno Djasmin
- Direktur: Johannes Loman
- Direktur: FXL Kesuma
- Direktur: Santosa
- Direktur: Henry Tanoto
- Direktur: Gidion Hasan
- Direktur: Chiew Sin Cheok
- Direktur: Gita Tiffani Boer

Komisaris

- Presiden Komisaris: Prijono Sugiarto
- Komisaris: Anthony John Liddell Nightingale
- Komisaris: Benjamin William Keswick
- Komisaris: John Raymond Witt
- Komisaris: Mark Spencer Greenberg
- Komisaris: Stephen Patrick Gore
- Komisaris: Benjamin Birks
- Komisaris Independen: Sri Indrastuti Hadiputranto
- Komisaris Independen: Rahmat Waluyanto
- Komisaris Independen: Apinont Suchewaboripont

Presiden Direktur DRMA Irianto Santoso

Bidik Potensi Bisnis Industri Kendaraan Listrik di 2025, Begini Strategi Dharma Polimetal

miten manufaktur komponen otomotif PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA)membidik peluang pasar industri electric vehicle (EV) atau kendaraan listrik pada tahun 2025 mendatang.

img_title
VIVA.co.id
14 November 2024