Cerita Si Sugar Baby, Dibayar Rp7,5 Juta untuk Bobo di Hotel

Ilustrasi bercinta/seks.
Sumber :
  • Freepik/ijab

VIVA – Belum lama ini sempat viral tagar #sugardaddy di media sosial Twitter. Bagi sebagian orang, terutama yang tinggal di perkotaan, mungkin sudah tak asing lagi dengan istilah tersebut.

Mengutip kamus Merris-Webster, sugar daddy adalah sebutan untuk pria dewasa kaya-raya yang menghabiskan uangnya demi membelanjakan kekasih atau simpanannya yang berusia lebih muda dalam bentuk barang.

Meski terlihat memiliki segalanya, namun sebenarnya sugar daddy membutuhkan pendamping yang dapat menemaninya. Tapi harus diingat pula, sugar daddy tidak mencari seseorang untuk dinikahi.

Nah, yang perempuan lebih muda ini disebut sugar baby, lalu hubungan gelap mereka ini kerap disebut sugar dating.

Baru-baru ini, akun Twitter @BigAlphaID mencoba membedah apa yang dinamakan 'darkest financial secrets!' atau rahasia keuangan terkelam.

"Tell us your darkest financial secrets! DMs are open," demikian cuitan @BigAlphaID, seperti dikutip VIVA, Kamis, 10 Oktober 2019.

Nah, dalam diskusi tersebut, salah satu yang dibahas adalah bisnis seks menjadi sugar baby. "7,5juta buat aku yang maba, ovo 500ribu," kata cuitan seorang netizen anonim.

Alasan Andhika Pratama Angkat Bicara Soal Rumor Sugar Daddy

"Baru tau rate sugarbaby bisa dapet segini," ungkap @BigAlphaID. Selain bisnis seks sugar baby, ada pula yang mengaku melakukan pesugihan dan korupsi. Berikut cuitan blak-blakan sejumlah netizen:

Lucinta Luna Blak-blakan Dibayar Ratusan Juta Jadi Simpanan Om Om

Viral Pria Punya Sugar Baby Mahasiswi, Netizen: Kok Bayar 2 juta?
Stefan William.

Stefan William Unggah Foto dengan Ketiga Buah Hati, Tulis Caption Menyentuh

Melalui caption yang ditulis dalam unggahannya itu, Stefan William mengungkap pernyataan menyentuh dan mengharukan.

img_title
VIVA.co.id
13 September 2024