Logo WARTAEKONOMI

Orang Terkaya Indonesia Masuk Daftar Konglomerat Tahan Krisis

4 Konglomerat Ini Makin Tajir Setelah Krisis Finansial 2009. (FOTO: Reuters/Willy Kurniawan).
4 Konglomerat Ini Makin Tajir Setelah Krisis Finansial 2009. (FOTO: Reuters/Willy Kurniawan).
Sumber :
  • wartaekonomi

Jamie berhasil membeli Bear Stearns dengan harga sekitar US$10 atau setara Rp140 ribuan per lembar sahamnya.

Robert Budi Hartono dan Michael Hartono

Di posisi terakhir, ada miliarder asal Indonesia yang memiliki bisnis rokok Djarum dan PT Bank Central Asia Tbk, yakni Robert Budi Hartono dan Michael Hartono.

Harta kekayaan kedua orang terkaya di Indonesia ini pada periode krisis 2009 ke 2010 naik dari US$7 miliar ke US$11 miliar. Hingga saat ini, kekayaan kedua orang itu tercatat sudah menyentuh US$35 miliar lebih.