Logo BBC

50 Juta Rumah di China Kosong

The number of new buyers is China dropped more than two-fold between 2013 and 2014 - Getty Images
The number of new buyers is China dropped more than two-fold between 2013 and 2014 - Getty Images
Sumber :
  • bbc

Tetapi apa pun yang pemerintah lakukan, mereka menerapkannya dengan hati-hati. Diperkirakan sekitar seperlima PDB Cina dikaitkan dengan pasar perumahan dan kekhawatiran dapat menciptakan krisis besar.

Penelitian FT Confidential Research memperlihatkan lebih dari 20% konsumen perkotaan yang memiliki paling tidak satu properti kosong akan menjualnya jika pajak tersebut diterapkan.

Penjualan tiba-tiba akan membuat harga anjlok terlalu cepat dan menimbulkan masalah serius.

"Di antara para ekonom pemerintah, menciptakan pajak properti sebenarnya adalah suatu konsensus yang sudah dicapai sejak lama sekali" tulis Ga Li tahun lalu.

"Tetapi yang dikhawatirkan adalah masalah politik. Tidak seorang pun ingin dipersalahkan jika terjadi kehancuran pasar perumahan."