Erick Thohir Jadi Solusi Cawapres Biar KIB Makin Solid

Erick Thohir
Sumber :
  • Istimewa

VIVA Politik – Direktur Lembaga Riset dan Konsultasi, Political Literacy Desk (Polldesk) Faisal Riza mengatakan, Menteri BUMN Erick Thohir menjadi figur yang punya peluang besar ikut pertarungan Pilpres. Erick Thohir punya segudang keunggulan yang bisa digunakan dengan maksimal. 

Jawaban Ole Romeny Ketika Ditanya Masih Mau Bela Timnas Indonesia Usai Dilibas Jepang

Salah satunya, menurut dia, latar belakang Erick Thohir yang berasal dari kalangan profesional alias non partai politik (parpol). Dia menilai kondisi tersebut menjadi keunggulan tersendiri bagi Erick Thohir.

Calon Ketua Umum PSSI, Erick Thohir

Photo :
  • VIVA/Putra Nasution
Ketum PSSI Bakal Evaluasi Besar-besaran Usai Timnas Indonesia Vs Arab Saudi, Jika Kalah Shin Tae-yong Dipecat?

"Ini bisa dibandingkan jika non partai diajukan, seperti Erick Thohir yang profesional. Jauh lebih ringan ketika dibincangkan, seperti melakukan insentif politik bisa disepakati," ujar Faisal. 

Dia menuturkan hal demikian tentu dapat menjadi keunggulan Erick Thohir yang semakin dekat diusung KIB. Erick Thohir dinilainya dapat menjadi jalan tengah yang bisa mengakomodasi kepentingan koalisi dari PAN, PPP, dan Partai Golkar tersebut.

Erick Thohir Tidak Suka Kalau Timnas Indonesia ...

Menteri BUMN Erick Thohir.

Photo :
  • Dok. Kementerian BUMN

"KIB terdiri dari tiga partai sekarang. Itu komunikasi politik akan rumit ketika kader partai diajukan," tutur Faizal.

Hal demikian bukannya tanpa alasan, dia melihat, Erick Thohir merupakan sosok tepat untuk menjembatani setiap komunikasi yang terbangun di dalam KIB. Dengan begitu kehadirannya dapat semakin menguatkan visi KIB untuk Indonesia ke depan.

Menteri BUMN, Erick Thohir.

Photo :
  • Istimewa

"Sehingga partai di koalisi tidak merasa ditinggalkan, tidak merasa tidak dilibatkan," ucap Faisal.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya