Saksikan, Film Pengkhianatan G30S/PKI di tvOne Malam Ini

Nonton Bareng Film G30S/PKI
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas

VIVA.co.id - Stasiun televisi berita tvOne akan memutar film "Pengkhianatan G30S/PKI" malam ini, Jumat, 29 September 2017, sekitar pukul 21.30 WIB.

Keturunan PKI Boleh Masuk TNI, Begini Penjelasan Jenderal Andika Perkasa

Sebelumnya, kegiatan nonton bareng film "Pengkhianatan G30S/PKI" sudah dilaksanakan beberapa elemen masyarakat di Indonesia, khususnya di kalangan TNI. Itu sesuai dengan kebijakan Panglima TNI Gatot Nurmantyo.

Film tersebut menggambarkan peristiwa sejarah pada 1 Oktober 1965. Ketika itu, sekelompok tentara melakukan penculikan dan pembunuhan terhadap sejumlah jenderal atau pimpinan Angkatan Darat.

Mahfud MD Tegaskan Presiden Jokowi Tidak Pernah Meminta Maaf ke PKI

Meski demikian, keberadaan film itu memancing pro kontra di masyarakat. Ada yang mendukung, ada yang menolak.

Saksikan liveĀ streamingĀ film G30S/PKI di tautan ini.

William Liddle: Partai Politik Tak Sumbangkan Banyak Kesejahteraan RI
Jepretan layar (screenshot) sebuah unggahan Youtube yang mengklaim Anies Baswedan didukung oleh PKI disertai foto Kapolri Listyo Sigit Prabowo tengah menunjukkan bukti video dukungan PKI kepada Anies.

Cek Fakta: Video PKI Dukung Anies

Sebuah unggahan Youtube mengklaim Anies Baswedan didukung oleh PKI disertai foto Kapolri Listyo Sigit Prabowo tengah menunjukkan bukti video dukungan PKI kepada Anies.

img_title
VIVA.co.id
30 Agustus 2023