Menteri Susi: Ganti Menu Lebaran dari Daging dengan Ikan

Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti.
Sumber :
  • VIVA.co.id/Muhamad Solihin

VIVA.co.id – Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti memberikan ucapan selamat Lebaran di akun Twitter resminya. Ia mengucapkan selamat Lebaran kepada netizen.

Menteri Edhy Sapa Nelayan di Cirebon dan Tegal

"Selamat Hari Raya Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir Batin. Semoga bulan Fitri Ini membawa berkah bagi kita semua," kata Menteri Susi.  

Selain itu, ia juga mengajak masyarakat untuk mengganti menu Lebaran dari daging menjadi ikan agar menjadi lebih sehat.

Dibanding Susi, Nelayan Lobster Lebih Dukung Kebijakan Edhy Prabowo

"Jangan lupa ganti menu lebaran dari daging dengan ikan, supaya lebih sehat dan bebas kolesterol. Selamat makan Ikan di hari raya. Terima Kasih," ucap Menteri Susi

Video tersebut berdurasi sekitar 33 detik dengan latar belakang sebuah ruangan yang penuh dengan foto. Ia juga mengucapkan hal tersebut sambil duduk di sebuah sofa berwarna krem.

Menakar Survei Tokoh Alternatif Versi KedaiKOPI, Siapa yang Layak
Kementerian Kelautan dan Perikanan / disingkat KKP

Meninggal, Dirjen KKP Aryo Berjuang Lawan Corona Selama 20 Hari

Sebelumnya dirawat di RSPAD.

img_title
VIVA.co.id
28 September 2020