Kapolri Hadiri Tablig Akbar di Kwitang

Kapolri Jenderal Tito Karnavian.
Sumber :
  • VIVA.co.id/ Syaefullah

VIVA.co.id – Kapolri Jenderal Tito Karnavian menghadiri Tablig Akbar di Mesjid Jami Al Riyadh, Jalan Kembang, Kwitang, Senen, Jakarta Pusat, Minggu, 20 November 2016. 

Jatim 'Mengetuk Pintu Langit' Iringi Penanganan-pencegahan Corona

Tito tiba di lokasi sekitar pukul 07.45 WIB dengan memakai mobil dinasnya. Namun jenderal bintang empat itu tidak memakai seragam dinas. Dia terlihat mengenakan kemeja koko berwarna putih dipadu celana berwarna hitam serta dilengkapi peci warna hitam

Saat tiba di lokasi, Tito mengungkapkan, dia sudah sering ikut pengajian yang digelar di Mesjid Jami Al Riyadh. Menurut Tito, dia sudah beberapa kali ikut pengajian saat masih menjabat Kapolda Metro Jaya dan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT).

Lawan Corona, Malam Ini Jutaan Warga Jatim Istigasah Kubra Online

Dia menampik, jika kehadirannya ini masih terkait dengan situasi politik di lndonesia yang tengah menghangat. "Saya beberapa kali ke sini, makanya ikut pengajian di sini," kata Tito di lokasi.

Terlihat di lokasi, sejumlah pejabat dari pihak Kepolisian hadir menemani Tito. Di antaranya, Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Boy Rafli Amar, Wakapolda Metro Jaya Brigjen Suntana serta Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Awi Setiyono.

UIN Malang Istigasah Setiap Pagi untuk Tangkal Corona 
Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto.

Airlangga Hartarto Akan Hadiri Istigasah Minta Covid-19 Segera Berlalu

Istigasah tersebut mengambil tema "Badai COVID-19 Pasti Berlalu: Indonesia Sehat dan Ekonomi Bangkit" sebagai doa dan ikhtiar.

img_title
VIVA.co.id
18 Juli 2021