Anggota DPR: Tembak Mati Santoso Adalah Cara Terbaik

Evakuasi jenazah buronan teroris Santoso alias Abu Wardah di Rumah Sakit Bhayangkara Palu pada Selasa, 19 Juli 2016.
Sumber :
  • VIVA.co.id/Abdullah Hamann

VIVA.co.id – Wakil Ketua Pansus RUU Terorisme, Supiadin Aries Saputra mengomentari tewasnya teroris yang diduga Santoso dalam baku tembak dengan satgas Tinombala.

Pemerintah Mau Pandemi Jadi Endemi, Anggota DPR: Harus Ada Standar

Ia menilai melumpuhkan teroris memang menjadi cara yang terbaik. Misalnya melumpuhkan dengan menembak lengan, kaki, atau paha teroris. "Nah, kalau kita lumpuhkan, harapannya dia bisa jadi sumber keterangan dalam konteks penanggulangan terorisme secara total," kata Supiadin.

"Ini kan terpaksa kontak tembak. Tidak ada pilihan lain untuk kita. Ketika sulit untuk melumpuhkan dia maka cara yang terbaik bunuh," kata Supiadin di Gedung DPR, Jakarta, Selasa 19 Juli 2016.

Atasi Gejolak Harga Pangan, Anggota DPR Desak Pemerintah Buat HET

Meski begitu, ia mengapresiasi keberhasilan satgas Tinombala menangkap teroris Santoso meskipun dalam keadaan tewas.

Kompleks Gedung MPR DPR dan DPD (Ilustrasi)

BNPT Rilis Ciri Penceramah Radikal, Ini Respons Anggota DPR

Menurut Bukhori, indikator yang dipaparkan oleh BNPT cenderung sumir sehingga dapat memicu tafsir liar bagi masyarakat awam

img_title
VIVA.co.id
9 Maret 2022