#365JokowiJKGagal Puncaki Twitter di Setahun Jokowi-JK
Selasa, 20 Oktober 2015 - 10:28 WIB
Sumber :
- VIVA.co.id/Ikhwan Yanuar
VIVA.co.id
- Satu tahun pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla genap jatuh pada Selasa 20 Oktober 2015. Apresiasi publik pun bermunculan terkait kiprah pasangan ini.
Kondisi ekonomi yang terseok-seok, bencana alam di mana-mana dan sejumlah kebijakan tak populer terhadap rakyat menjadi catatan terbanyak yang mengkritisi.
Baca Juga :
Budi Karya Lanjutkan Pekerjaan Jonan
Akun bernama Menapak Jejak@PakdeWinar, menuliskan "Warning" tentang pasangan Jokowi-JK.
Warning!! Semua sektor mengarah ke tahap hancur! #365HariJokowiJKGagal pic.twitter.com/qg708lMKSa
— Menapak Jejak? (@PakdeWinar) October 20, 2015
Lalu ada akun bernama Ongen Vito Corleone@ypaonganan, dengan menampilkan gambar penurunan Rupiah, ia mengilustrasikan kondisi saat ini.
whaaat...rupiah anjlok lagi...ke rp.13.956/usd.. ??? #365HariJokowiJKGagal #365HariJokowiJKGagal pic.twitter.com/oI3EY6hT5p
— Ongen Vito Corleone (@ypaonganan) October 20, 2015
Akun Ditya@aditnamasaya menulis,
Silahkan menilai sendiri ... ???? ... #365HariJokowiJKGagal pic.twitter.com/4sL8uijBLp
— DITYA (@aditnamasaya) October 20, 2015
Arfanitaufik@arfani2878 menuliskan lewat sindiran salam khas Jokowi-JK,
#365HariJokowiJKGagal salam gigit jari.kalau pilih yang bener.walau pilihan gw kalah tapi tetep gw lapang dada drpd nyesek salah pilih
— arfanitaufik (@arfani2878) October 19, 2015
Kritik tajam diluncurkan oleh akun bernama Chandra@Chandraaa48.
Tunggu apa lagi pak? Udah 365 hari anda gagal. Mau menunggu masa jabatan habis? Rakyat indonesia bisa pindah negara! #365HariJokowiJKGagal
— Chandra (@Chandraaa48) October 19, 2015
Lalu bagaimana pendapat Anda?
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
Akun bernama Menapak Jejak@PakdeWinar, menuliskan "Warning" tentang pasangan Jokowi-JK.