Saat Ditemukan, Jasad Pilot Masih Mengenakan Dasi AirAsia

Kapten Irianto, pilot AirAsia QZ8501
Sumber :
  • VIVAnews/Ochi April
VIVA.co.id -
Setahun Tragedi AirAsia, Keluarga Belum Menerima Santunan
Tim penyelam Badan SAR Nasional menemukan jasad yang diduga kuat sebagai pilot Pesawat AirAsia QZ8501, yang jatuh di Selat Karimata pada 28 Desember 2014. Saat ditemukan, jasad berjenis kelamin pria itu masih mengenakan atribut pesawat nahas itu.

Setahun Tragedi AirAsia QZ8501 Diperingati di Surabaya

"Kita belum bisa memberikan kepastian karena itu tugas DVI. Tapi dari atribut yang ditemukan pada jasad, diduga jasad itu pilot," kata Direktur Operasi Basarnas, SB Supriyadi, kepada
KNKT Sebut Ada Gangguan Komunikasi Antar Pilot AirAsia
VIVA.co.id melalui sambungan telepon, Sabtu 7 Februari 2015.

Atribut AirAsia yang ditemukan adalah dasi berlogo AirAsia. Dasi itu ditemukan masih melingkar di leher jasad itu.


"Ditemukan di sekitar lokasi ditemukannya kokpit pesawat di dasar laut," ujarnya.


Jasad yang diduga pilot AirAsia QZ8501 bernam Kapten Iriyanto telah dievakuasi penyelam Basarnas dan akan segera dibawa ke Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah untuk diterbangkan ke Surabaya guna proses identifikasi. (ren)


Baca juga:







Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya