FOTO: Atraksi Bela Diri Militer di HUT ke-69 TNI

Aksi Bela Diri Militer di HUT TNI ke 69
Sumber :
  • VIVAnews/Anhar Rizki Affandi
VIVAnews
Menlu Italia Sebut Perintah ICC Tangkap Netanyahu Tak Akan Percepat Perdamaian di Timur Tengah
- Pasukan gabungan Tentara Nasional Indonesia melakukan aksi bela diri militer saat HUT ke-69 TNI di Dermaga Madura Komando Armada RI Kawasan Timur, Surabaya, Selasa 7 Oktober 2014.

Waspada! Musim Hujan Tingkatkan Risiko Penularan Pneumonia

Sebanyak 18.580 prajurit TNI dari tiga angkatan dan 526 alutsista ditampilkan dalam acara puncak HUT TNI tersebut. Lihat foto aksi atraksi bela diri
Musim Dingin Perburuk Kondisi Pengungsi Gaza, Hujan Deras Bikin Tenda-tenda Darurat Terendam Banjir


Sejumlah pejabat negara tampak hadiri mendampingi presiden dan wakil presiden berlayar di perairan Selat Madura, di antaranya Menko Perekonomian Chairul Tanjung, Menteri Pertahanan Purnomo Yusgiantoro, Mensesneg Sudi Silalahi, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhammad Nuh, Panglima TNI Jenderal Moeldoko beserta tiga Kepala Staf TNI.


Sebelum berlayar, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memberikan arahan kepada 23 ribu pasukan TNI seluruh angkatan di dermaga ujung Markas Komando Armada RI Kawasan Timur.


Ia juga mengecek kapal perang baru yaitu KRI Multi Role Light Frigate (MRLF) buatan Inggris, kapal ini diberi nama KRI Bung Tomo-357. (asp)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya