Nasib Kapolsek Kayangan Usai Diserang Massa, Posisi Mentereng Eks Sekjen PBB di Demokrat

TNI-Polri evakuasi korban serangan KKB di Distrik Anggruk (sumber: istimewa)
Sumber :
  • VIVA.co.id/Yeni Lestari

Round Up, VIVA – Nasib Kapolsek pasca penyerangan Markas Polsek Kayangan Lombok Utara, ternyata paling banyak menarik perhatian pembaca di laman News VIVA sepanjang akhir pekan kemarin, Minggu 23 Maret 2025.

Itu adalah salah satu berita yang menarik pembaca. Ada empat berita lagi yang menyedot perhatian pembaca. Lima berita tersebut bahkan sampai masuk deretan terpopuler sepanjang hari kemarin.

Terpopuler pertama, mengenai Kapolsek Kayangan di Lombok Utara, yang dicopot setelah beberapa waktu lalu masyarakat melakukan penyerangan dan merusak markas polsek tersebut.

Berita terpopuler kedua, pengakuan istri salah satu polisi yang menjadi korban penembakan oknum TNI di Way Kanan Lampung. Dia menyebut ada yang sempat ingin memberi uang kepada suaminya, korban.

Untuk terpopuler ketiga, Kapendam XVII/Cenderawasih Kolonel Inf Candra Kurniawan, yang mengutuk aksi biadab OKB Papua yang membunuh secara sadis, membakar 6 guru di Yahukimo.

Terpopuler keempat, struktur baru kepengurusan Partai Demokrat setelah pada Kongres lalu, Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY, terpilih secara aklamasi sebagai ketua umum. Siapa saja pengurus baru 2025-2030?

Terakhir terpopuler kelima, ada nama Afriansyah Noor mantan Sekjen Partai Bulan Bintang atau PBB, yang loncat ke Partai Demokrat. Mantan Wamen Transmigrasi itu bahkan dapat posisi mentereng.

Kelima berita terpopuler tersebut, kami rangkum dalam Round Up. Yakni kumpulan berita-berita yang terpopuler sepanjang hari kemarin. Berikut kelima berita tersebut:


1. Buntut Polsek Diserang Massa, Kapolsek Kayangan Dicopot dari Jabatan

Polsek Kayangan rusak diserang massa (Satria)

Photo :
  • VIVA.co.id/Satria Zulfikar (Mataram)

Kapolsek Kayangan, Iptu Dwi Maulana Kurnia Amin dicopot dari jabatannya pasca penyerangan massa di Kapolsek Kayangan, Lombok Utara Senin malam, 17 Maret 2025 lalu.

Lanjutkan membaca


2. Kasus Penembakan Polisi di Lampung, Istri Kapolsek: Ada Upaya Suap dari Oknum TNI

Tiga jenazah Polisi yang tewas saat gerebek judi sabung ayam

Photo :
  • Dok. Istimewa

Istri Kapolsek Negara Batin AKP (Anumerta) Lusiyanto mengaku, ada oknum TNI yang mencoba memberikan amplop berisi uang Rp 1 juta agar sabung ayam bisa berjalan tanpa gangguan.

Lanjutkan membaca


3. Kapendam: OPM Biadab! Bakar Hidup-Hidup 6 Guru di Yahukimo Papua

Tampak rumah guru yang dibakar OPM di Yahukimo Papua

Photo :
  • VIVA.co.id/Aman Hasibuan (Papua)

Kapendam XVII/Cenderawasih Kolonel Inf Candra Kurniawan mengutuk keras tindakan biadab Organisasi Papua Merdeka (OPM) yang membunuh dan membakar hidup-hidup enam orang guru serta membakar gedung sekolah dan rumah guru.

Lanjutkan membaca


4. AHY Umumkan Struktur Baru Partai Demokrat 2025-2030, Ini Daftarnya

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) di Kantor DPP Partai Demokrat, Jakarta Pusat, Minggu, 23 Maret 2025

Photo :
  • VIVA.co.id/Yeni Lestari
Hotman Paris Dapat Bisikan Petinggi AD soal Penembakan 3 Polisi di Way Kanan, Akan Ada Tersangka?

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengumumkan struktur baru kepengurusan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrat periode 2025-20230.

Lanjutkan membaca

Mensos Ungkap Opsi Guru Sekolah Rakyat: Dari ASN atau Bersertifikat


5. Pindah ke Partai Demokrat, AHY Langsung Kasih Jabatan Wasekjen untuk Afriansyah Noor

Afriansyah Noor

Photo :
  • Istimewa
Polri Olah TKP Penyerangan ke Guru dan Nakes di Yahukimo Papua oleh KKB

Eks Sekjen Partai Bulan Bintang (PBB), Afriansyah Noor kini menduduki jabatan sebagai Wakil Sekretaris Jenderal (Wasekjen) Partai Demokrat. 

Lanjutkan membaca.

Menteri Sosial (Mensos) RI, Saifullah Yusuf alias Gus Ipul

31 Sentra Kemensos Bakal Jadi Sekolah Rakyat, Biaya 100 Persen Gratis!

Salah satu sentra yang akan digunakan itu, yakni Sentra Mulya Jaya, yang berlokasi di Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur.

img_title
VIVA.co.id
31 Maret 2025