Prabowo Umumkan 48 Menteri: Kami Beri Nama Kabinet Merah Putih

Presiden Prabowo Subianto menyampaikan susunan kabinet Merah Putih
Sumber :
  • Setpres

Jakarta, VIVA – Presiden Prabowo Subianto menamakan kabinet pemerintahan Prabowo-Gibran dengan nama Kabinet Merah Putih.

Momen Presiden Prabowo Kumpul Bareng Pemimpin Dunia di Acara MIKTA

Demikian disampaikan Prabowo saat Prabowo saat mengumumkan nama menteri kabinet di Istana Kepresidenan Jakarta, Minggu, 20 Oktober 2024. 

"Dengan kesepakatan para ketua umum koalisi kami kami beri nama kabinet ini Kabinet Merah Putih," kata Prabowo saat memperkenalkan nama kabinetnya.

President Prabowo Ready to Deploy Peacekeeping Forces to Palestine

Diketahui, Presiden Prabowo Subianto, bakal mengumumkan nama-nama menteri kabinetnya pada Minggu 20 Oktober 2024 malam ini. Puluhan calon menteri sudah berada di Istana Kepresidenan Jakarta.

Mereka sebelumnya sudah dipanggil ke kediaman pribadi Prabowo di Kertanegara, termasuk pembekalan di Hambalang Bogor. Tetapi belum disampaikan ke publik akan menempati pos kementerian apa.

Prabowo Hadiri Global Alliance Against Hunger and Poverty, Bukti RI Berperan pada Isu Global

Para calon menteri dan calon wakil menteri juga telah mengikuti pembekalan atau Hambalang Retread pada Kamis-Jumat lalu di kediaman Prabowo di Hambalang, Bogor.

Mereka juga rencananya akan dibawa ke Akademi Militer Magelang, untuk dilakukan pembekalan.

Tangkapan layar Presiden Meksiko Claudia Sheinbaum Pardo tersenyum lebar saat mendengar Presiden Prabowo menyerukan “Viva Zapata!”, di sela pertemuan negara-negara MIKTA di Brasil, Senin waktu setempat, 18 November 2024.

Prabowo Memekik “Viva Zapata!" saat Bertemu Presiden Meksiko

Presiden Prabowo Subianto menyerukan “Viva Zapata!” di hadapan Presiden Meksiko Claudia Sheinbaum Pardo, dalam pertemuan pemimpin negara MIKTA di Brasil.

img_title
VIVA.co.id
19 November 2024