Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Enggano Bengkulu

Ilustrasi - Seismograf, alat pencatat getaran gempa.
Sumber :
  • ANTARA

Bengkulu – Gempa dengan magnitudo 5,4 mengguncang Enggano, Bengkulu, Kamis, 11 Juli 2024 pukul 04.00 WIB.

Mayoritas Kota Besar di Indonesia Diprakirakan Diguyur Hujan Hari Ini

Dilansir laman Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pusat gempa berada di titik -6.55 Lintang Selatan (LS)-101.12 Bujur Timur (BT) atau 184 km Barat Daya Enggano, Bengkulu.

Gempa yang berpusat pada kedalaman 215 km tersebut tidak berpotensi tsunami.

Sebagian Kota Besar di indonesia Diprakirakan Berawan Tebal Hari Ini

Beberapa jam sebelumnya, gempa dengan magnitudo 5,8  mengguncang Enggano Bengkulu. Gempa terjadi pada Rabu, 10 Juli 2024 pukul 22.32 WIB.

Pusat gempa berada pada 145 km Barat Laut Enggano, Bengkulu dengan kedalaman 10 km. 

Pemprov Jateng Keluarkan Surat Edaran Waspada Ancaman Gempa Megathrust
Ilustrasi - Seismograf, alat pencatat getaran gempa.

Gempa Magnitudo 4,9 SR Guncang Gianyar Bali, Warga Berhamburan Keluar Rumah

Gempa Bumi magnitudo 4,9 SR mengguncang Pulau Bali pada Sabtu, 7 September 2024 pukul 08:51:44 WIB. Titik gempa di Gianyar Bali

img_title
VIVA.co.id
7 September 2024