Pesan Idul Fitri Kapolri: Dalam Perbedaan Tercipta Indahnya Toleransi

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Sumber :
  • istimewa

Jakarta - Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo berharap semangat Lebaran jadi kekuatan kebersamaan dalam membangun bangsa dan negara.

Kapolri Sebut 141.443 Personel Dikerahkan untuk Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2025

“Jadikan semangat Lebaran sebagai kekuatan kebersamaan dalam membangun bangsa," kata dia, Rabu 10 April 2024.

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo

Photo :
  • VIVA.co.id/Mohammad Yudha Prasetya
Polri Beri Penghormatan Terakhir kepada AKP Ryanto dengan Kenaikan Pangkat Kompol Anumerta

Eks Kapolda Banten ini mengatakan, Idul Fitri selalu mengisahkan sejuta cerita. Mulai dari sebulan berbagi kebaikan, menahan segala nafsu, hingga menyusuri jalan menuju kampung halaman. Polri sendiri memberikan pengawalan untuk mengantar masyarakat menikmati harumnya santapan lebaran dan hangatnya kebersamaan di kampung halaman.

"Polri akan selalu hadir mengawal dan melayani bangsa ini," kata dia.

Ridwan Kamil Teken Kontrak Politik dengan Warga Jakut, Begini Janjinya

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memantau arus mudik di Pelabuhan Gilimanuk, Bali

Photo :
  • VIVA.co.id/Maha Liarosh (Bali)

Tidak lupa eks Kepala Badan Reserse Kriminal Polri ini pun mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah bagi seluruh umat muslim.

"Dalam perbedaan terciptanya indahnya toleransi yang semakin mempererat kesatuan. Saling mengisi guna menatap masa depan," katanya.

Kompleks Gedung MPR DPR dan DPD

Anggota DPR Minta Kapolri Tak Beri Ruang ke Oknum Polisi Pembeking Pelaku Kejahatan

Citra Polri sebagai pelindung dan pengayom masyarakat jangan sampai dirusak oleh oknum-oknum polisi nakal.

img_title
VIVA.co.id
24 November 2024