KPK Lakukan OTT di Sidoarjo, Sejumlah Orang Ditangkap

Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri
Sumber :
  • VIVA/Zendy Pradana

Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di wilayah Sidoarjo, Jawa Timur. Operasi senyap itu dilakukan pada Jumat, 26 Januari 2024.

KPK Tahan 2 Tersangka Kasus Korupsi di Pemkot Semarang, tapi Mba Ita dan Suaminya Belum

"Memang betul ada kegiatan KPK di sana dan sekarang masih berproses kegiatan dimaksud sehingga tentu kami belum dapat menyampaikan secara utuh dan lengkap," ujar Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri kepada wartawan, Jumat, 26 Januari 2024.

Kepala Bagian Pemberitaan KPK, Ali Fikri.

Photo :
  • VIVA/Zendy Pradana.
Wali Kota Semarang Mba Ita dan Suaminya Tidak Penuhi Panggilan KPK, Begini Alasannya

Ali belum bisa menjelaskan secara rinci. Namun, dia mengatakan, ada sejumlah pihak yang diamankan dalam operasi senyap itu.

"Namun ini tentu sebagai tindak lanjut laporan masyarakat yang ditindaklanjuti KPK terkait dugaan adanya pemotongan pembayaran insentif pajak dan retribusi daerah di sana," ujarnya.

KPK Panggil Wali Kota Semarang Mba Ita dan Suaminya soal Kasus Korupsi di Pemkot, Bakal Ditahan?

KPK akan memproses 1x24 jam para pihak yang diamankan saat operasi senyap.

Anggota DPR RI Maria Lestari rampung diperiksa KPK

Diperiksa 8 Jam di KPK, Anggota DPR Maria Lestari Klaim Tak Ada Sangkut Paut dengan Hasto

Anggota DPR Maria Lestari merampungkan pemeriksaan di KPK terkait kasus Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto

img_title
VIVA.co.id
17 Januari 2025