Yasonna Dinas ke Luar Negeri, Jokowi Tunjuk Azwar Anas Jadi Menkumham Ad Interim

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Abdullah Azwar Anas.
Sumber :
  • ANTARA

Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menunjuk Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Abdullah Azwar Anas sebagai Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (HAM) Ad Interim. Sebab, Yasonna H Laoly sedang melakukan perjalanan dinas ke luar negeri sehingga posisi Menteri Hukum dan HAM digantikan sementara oleh Azwar Anas.

Soal Pencopotan Pelatih Timnas, Jokowi: Senang Nggak Senang, Saya Senang dengan Coach Shin Tae-yong

Adapun, penunjukan Azwar Anas sebagai Menteri Hukum dan HAM ADD Interim berdasarkan surat Menteri Sekretaris Negara Nomor B-20/M/D-3/AN.00.03/12/2023, tertanggal 7 Desember 2023 yang ditujukan kepada Menteri PANRB.

Menteri PANRB, Abdullah Azwar Anas

Photo :
  • Humas MENPANRB
OCCRP Akui Tak Punya Bukti, Muruah Jokowi Dinilai Tetap Terjaga di Mata Dunia

“Berkenaan dengan surat Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia nomor M.HH-UM.03.07-212 tanggal 22 November 2023, yang ditujukan kepada Presiden, hal Permohonan Izin Melakukan Perjalanan Dinas ke Luar Negeri, dengan hormat kami beri tahukan bahwa Bapak Presiden berkenan menunjuk Menteri PANRB sebagai Menteri Hukum dan HAM Ad Interim,” bunyi surat yang dikutip dari situs menpan.go.id pada Sabtu, 16 Desember 2023.

Sementara, penunjukan Azwar Anas sebagai Menteri Hukum dan HAM Ad Interim berlangsung selama Menteri Hukum dan HAM Yasonna melakukan perjalanan dinas ke luar negeri. Sedangkan, Yasonna melaksanakan tugas negara di luar negeri mulai 14 hingga 20 Desember 2023.

Eks Dirjen Imigrasi Ngaku Tak Ada Intervensi dari Yasonna soal Perlintasan Harun Masiku
Presiden ke-7 RI Jokowi menanggapi pernyataan soal penggeledahan rumah Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto

Respon Jokowi Soal Penggeledahan Rumah Hasto PDIP untuk Pengalihan Isu: Biasa

Presiden ke-7 RI, Joko Widodo atau Jokowi menanggapi dengan santai munculnya tudingan bahwa penggeledehan kediaman pribadi Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP, Hasto Kristi

img_title
VIVA.co.id
8 Januari 2025