INFOGRAFIK: Oknum Peneliti BRIN Ancam Muhammadiyah, Darahnya Halal

Oknum BRIN yang Ancam Muhammadiyah Darahnya Halal
Sumber :
  • VIVA

VIVA Nasional – Peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional ( BRIN ), Andi Pangerang Hasanudin seketika menjadi sorotan publik. Ancamannya terhadap warga Muhammadiyah hanya karena perbedaan pendapat soal penetapan Idulfitri 1444 Hijriah.

Inspiratif, Nukila Evanty Menjaga Identitas dan Hak Suku Laut di Tengah Arus Modernisasi

Ancaman tersebut berawal dari status Facebook yang ditulis Profesor Riset Astronomi dan Astrofisika BRIN, Thomas Djamaluddin. Sang profesor menyinggung perbedaan penetapan Idulfitri antara Muhammadiyah dengan pemerintah.

Thomas menyebut perbedaan karena sikap Muhammadiyah yang ego sektoral. Andi dalam kolom komentar menanggapi dengan emosional. Berikut informasi lebih lengkap mengenai profil dan kronologinya yang tertuang di dalam Infografik:

Muhammadiyah Turun Langsung, Ikhtiar Cegah Kerusakan Lingkungan Dengan Langkah Ini

Loreal - UNESCO for Women in Science National Fellowship 2024 Award Ceremony

Hadirkan Inovasi untuk Indonesia, 4 Peneliti Perempuan Raih Penghargaan L’Oreal - UNESCO For Women in Science 2024

Tahun ini, 4 perempuan peneliti berprestasi berhasil meraih penghargaan yang disertai dengan pendanaan riset senilai Rp100 juta untuk masing-masing peneliti.

img_title
VIVA.co.id
12 November 2024