Gempa Pangandaran Mag 4.9 Dirasakan hingga Cikajang Garut

Ilustrasi gempa bumi.
Sumber :
  • Freepik

VIVA Nasional - Gempa Pangandaran dengan kekuatan Magnitudo 4.9 dirasakan hingga Cikajang, Garut, Jawa Barat, Senin (17/4/2023).

Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie Akan Temui Anies Sore Ini, PKS: Silaturahmi Minta Dukungan

Informasi itu disampaikan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melalui akun Twitternya.

Gempa terjadi pada pukul 11.38 WIB dengan pusat gempa berada di Laut 97 km Barat Daya Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat.

Sempat Alami Gangguan, Whoosh Kembali Beroperasi Secara Normal Hari Ini

Ilustrasi mesin seismograf membaca gempa.

Photo :
  • ANTARA Foto/Nyoman Budhiana

"Pusat gempa berada di Laut 97 km Barat Daya Kabupaten Pangandaran," tulis @infoBMKG, Senin (17/4/2023).

Puteri Qatrunnada, Relawan Dokter Muda Bertaruh Nyawa di Tengah Bencana

Titik pusat gempa ada di koordinat 8.36 derajat Lintang Selatan (LS) dan 107.91 Bujur Timur (BT). 

Gempa berkekuatan Mag 4.9 yang mengguncang Pangandaran juga dirasakan di Pangalengan, Tasikmalaya, Cikajang, Garut, Jawa Barat.

"Dirasakan (MMI) III Garut, III Pangalengan, III Pangandaran, III Tasikmalaya, III Cijulang, III Pameungpeuk, III Cikajang," tulis InfoBMKG.

Ilustrasi servis rem mobil

Komponen Rem Kendaraan Makin Mudah Ditemukan di Jawa Barat

Saat ini, masyarakat tidak akan merasa kesulitan lagi menemukan kampas rem kendaraan yang berkualitas, khususnya untuk wilayah Jawa Barat.

img_title
VIVA.co.id
19 November 2024