Minggu Pagi Gempa Magnitudo 5 Guncang Halmahera Selatan
Minggu, 9 Oktober 2022 - 07:28 WIB
Sumber :
- Twitter / Info Gempa dan Tsunami
VIVA Nasional – Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 5,0 terjadi di Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara, Minggu pagi.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melalui laman resminya menginformasikan gempa tersebut terjadi pada 04:12 WIB.
Baca Juga :
Polri Lakukan Kegiatan Pemulihan Trauma ke Anak-anak Korban Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
Lokasi gempa berada di 0,97 Lintang Selatan - 128,91 Bujur Timur dengan kedalaman 10 Km.
Sedangkan pusat gempa berada di 144 km Timur Laut Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara.
BMKG menyatakan gempa yang terjadi Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara tersebut tidak berpotensi tsunami. (Ant/Antara)
Ini Solusi yang Ditawarkan 3 Cawagub untuk Atasi Banjir di Jakarta
Ada yang mengusulkan membangun waduk, mengusung konsep beton berpori, hingga normalisasi sungai.
VIVA.co.id
18 November 2024
Baca Juga :