Kapolda Jawa Barat Minta Maaf Atas Tindakan Bejat Anak Buahnya

Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Suntana.
Sumber :
  • ANTARA/HO-Polda Jawa Barat.

VIVA Nasional – Kapolda Jawa Barat, Irjen Pol Suntana meminta maaf secara langsung kepada keluarga korban atas kasus oknum polisi Cirebon Kota berinisial Briptu C yang diduga memperkosa anak tirinya. Momen tersebut diunggah lewat video di akun Instagram @hotmanparisofficial pada Kamis, 29 September 2022. 

Tragis, Remaja di Tasikmalaya Tertusuk Golok saat Lerai Pertengkaran Orang Tua

Dalam video itu nampak Irjen Suntana ditemani Hotman Paris duduk semeja dengan seorang wanita yang diduga ibu korban.

"Contoh yang patut di tiru oleh semua para penegak hukum : kapolda jabar (irjen pol suntana) mendatangi hotman 911 di kopi joni untuk menyatakan pernyataan maaf kpd ibu korban yang putri nya di duga di lecehkan / diperkosa oleh ayah tiri nya yang oknum polisi," tulis keterangan unggah Hotman Paris dikutip Kamis 29 September 2022.

Mutasi Besar-besaran Polri: 1.255 Personel Dirotasi, 10 Kapolda Diganti

Modifikasi Cuaca di Jawa Barat

Modifikasi Cuaca Cegah Hujan Ekstrem di Jawa Barat Diperpanjang hingga 20 Maret

OMC dilakukan sebagai respons terhadap meningkatnya kejadian bencana hidrometeorologi di Jawa Barat. Akan diperpanjang Sampai 20 Maret 2025

img_title
VIVA.co.id
13 Maret 2025