LIVE Breaking News: Jokowi Bicara IKN-Krisis Global di Rakernas PDIP

Presiden Jokowi di Rakernas II PDIP
Sumber :
  • Youtube PDIP

VIVA – Presiden Jokowi hadir diacara Rakernas II PDIP yang digelar di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Selasa 21 Juni 2022. Sebelum memberikan sambutannya, Jokowi sempat diberikan kejutan oleh Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri berupa tumpeng.

Rumah Jokowi Didatangi Mahasiswa Papua: Terima Kasih Bapak Telah Membangun Papua

Dalam sambutannya, Jokowi berbicara soal Ibu Kota Negara hingga krisis global yang tengah dialami di beberapa bagian dunia. Lihat live streamingnya langsung dari lokasi di sini:

Hashim Bocorkan Hasil Pertemuan dengan Jokowi di Solo: Bawa Pesan dari Prabowo
Plt Wakapolrestabes Medan, AKBP. Taryono Raharja, saat memberikan keterangan pers terkait kasus pengoplosan Pertalite.(istimewa/VIVA)

Terpopuler: SPBU Disegel Karena Oplos Pertalite, Rumah Jokowi Digeruduk Mahasiswa Papua

SPBU di Medan Disegel menjadi sorotan artikel di kanal News VIVA sepanjang Sabtu, 8 Maret 2025. Sebab, aparat kepolisian menduga ada pengoplosan Pertalite di SPBU Medan.

img_title
VIVA.co.id
9 Maret 2025