LIVE Breaking News: Kabar Terkini soal Eril Anak Ridwan Kamil
Jumat, 3 Juni 2022 - 09:12 WIB
Sumber :
- Pemprov Jabar
VIVA – Keluarga Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memberikan kabar terkini mengenai Emmeril Kahn Mumtadz yang hilang terseret arus sungai Aare, Bern, Swiss. Hingga kini, Eril sapaan Emmeril belum ditemukan juga.
Ridwan Kamil dan keluarga pulang dari Swiss ke Bandung setelah melakukan pencarian lebih dari tujuh hari di sungai Aare. Lihat pernyataan langsung keluarga Ridwan Kamil mengenai peristiwa Eril dari lokasi di sini.

Patung Penyu Rp15,6 M di Palabuhanratu Rusak, Ternyata Terbuat dari Kardus!
Patung penyu, ikon Alun-Alun Gadobangkong, Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, mengalami kerusakan. Fakta terungkap patung Rp15,6 M itu terbuat dari kardus.
VIVA.co.id
4 Maret 2025