Gibran Idul Fitri Kali Ini Beda karena Bisa Salat Id dengan Leluasa

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka
Sumber :
  • VIVA/Fajar Sodiq

VIVA – Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka dan keluarga melakukan salat Idul Fitri 1443 H di Balai Kota Surakarta, Jawa Tengah, Senin, 2 Mei 2022.

Mensesneg soal Posko 'Lapor Mas Wapres': Itu Ide Gibran, bukan Arahan Prabowo

Gibran terlihat melakukan salat Id bersama istrinya Selvi Ananda dan dua anaknya Jan Ethes Srinarendra dan La Lembah Manah. "Ini pertama kalinya [setelah pandemi COVID-19], Lembah dan Ethes juga ikut," katanya.

Ia mengatakan untuk kali ini suasana berbeda jika dibandingkan dengan dua tahun terakhir karena pemerintah membatasi aktivitas masyarakat termasuk beribadah berjamaah akibat pandemi COVID-19. "Agak beda ya, (kali ini) bisa salat Id dengan leluasa," katanya.

Respons Kapolri soal Gibran Dorong UU Khusus untuk Lindungi Guru dari Kekerasan

Istri Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming, Selvi Ananda, bersama anak keduanya

Photo :
  • ANTARA

Ia juga menyambut baik banyaknya warga yang mengikuti salat Id dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Dia sekalian mengingatkan warga untuk senantiasa menjaga kesehatan.

VP Gibran Offers New Public Complaint Service, Here's to Know

Beberapa pejabat lain juga terlihat mengikuti salat Id di lokasi yang sama di antaranya Wakil Wali Kota Surakarta Teguh Prakosa, Kepala Polda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi, dan Kepala Polresta Surakarta Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak. (ant)

https://www.youtube.com/watch?v=IDoNiGM0rC4&t=2064s

Wapres Gibran Rakabuming Raka mengunjungi korban erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki.

Gibran Kunjungi Korban Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki

Gibran juga memonitor upaya penyelamatan dan evakuasi serta persiapan langkah-langkah pascabencana.

img_title
VIVA.co.id
14 November 2024