Rumah Dinas Wakil Gubernur Jambi Terbakar

Suasana di depan rumah dinas wakil gubernur Jambi.
Sumber :
  • VIVA.co.id/ Syarifuddin Nasution (Jambi)

VIVA – Rumah Dinas Wakil Gubernur Jambi, Abdullah Sani, terbakar, Senin, 14 Maret 2022 dinihari.

Rano Karno Mau Tambah Personel Damkar di Jakarta: Saya Dibisiki, Butuh 11 Ribu Petugas

Informasi dihimpun VIVA, rumah dinas wakil gubernur Jambi, berada di Jalan Letjen Suprapto, Kecamatan Telanaipura, Jambi. Hingga pukul 01.43 WIB, pihak pemadam kebakaran terus melakukan pemadaman di lokasi.

Amir, seorang pengendara motor mengatakan, kebakaran rumah dinas wagub sempat membuat heboh masyarakat dan para pengendara karena api dari rumah wagub sangat besar. 

Kebakaran Hotel 101 Urban di Glodok Dipastikan Tak Makan Korban

Pemadam kebakaran (Foto ilustrasi)

Photo :
  • Ridwan Putra/VIVA.co.id

"Sangat besar sekali tadi apinya bang saya lihat dan saya juga melihat ada Satpol PP memadamkan api seadanya pakai air sebelum datang pemadam kebakaran," ujarnya.

Hotel 101 Urban di Glodok Kebakaran, Ada Pengunjung Terjebak Dievakuasi

Begitu Juga warga lainnya bernama Dafi mengatakan, saat ia melintas di depan rumah wagub, ia melihat ada mobil damkar masuk ke dalam rumah dinas Wagub dan ada api besar dari rumah tersebut. 

"Tadi saya lewat, mobil damkar memadamkan api di rumah dinas Wakil gubernur Jambi," ujarnya, Senin dinihari, 14 Maret 2022.

Terpisah, tim anggota dari pihak pemadam kebakaran saat dikonfirmasi membenarkan rumah dinas wakil gubernur Jambi terbakar. "Ya rumah dinas Wagub terbakar malam ini dan tim pemadam tengah berusaha memadamkan api," katanya. 

kebakaran tersebut diduga dipicu oleh petasan yang tersimpan di salah satu rumah warga.

30 Rumah di Duren Sawit Ludes Terbakar Diduga gegara Petasan

Belasan unit mobil damkar dikerahkan untuk memadamkan kobaran api di Duren Sawit.

img_title
VIVA.co.id
1 Maret 2025
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut