Gempa M 5,4 di Banten, Dirasakan hingga Sukabumi

Ilustrasi - Seismograf, alat pencatat getaran gempa.
Sumber :
  • ANTARA

VIVA – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menginformasikan bahwa telah terjadi gempa bumi dengan kekuatan Magnitudo 5,4 di wilayah Banten

Waspada! BMKG Prediksi Hujan di Sebagian Besar Wilayah Indonesia, Selasa 12 November 2024

Dikutip dari laman BMKG, kejadian gempa itu pada Senin 17 Januari pukul 07:25:56 WIB, pada 7.60 Lintang Selatan, 105.90 Bujur Timur, dan kedalaman 10 Kilometer. 

Kejadian gempa ini terjadi pada 84 km Barat Daya Bayah Banten, 85 km Tenggara Muarabinangeun, Banten, 99 km Barat Daya Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, 168 km Barat Daya, Serang, Banten, 189 km Barat Daya Jakarta.

Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Buol Sulteng, BMKG Ungkap Penyebabnya

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG)

Photo :
  • BMKG

Namun, sejauh ini belum ada laporan korban gempa dan kerugian akibat gempa bumi tersebut. BMKG juga menyebut, akibat gempa tersebut dirasakan di beberapa wilayah di antaranya Cikembar, Cireunghas, Kab. Sukabumi, Pelabuhanratu, Sumur, Bogor.

Pemkab Tangerang Turunkan Tim Ahli Tangani Longsor dan Tanah Ambles
Tangkapan layar - Sejumlah pekerja menemukan benda putih serupa awan jatuh dari langit di Kabupaten Murung Raya, Kalimantan Tengah, Jumat, 15 November 2024.

Fenomena Aneh Benda Putih Mengambang dari Langit di Kalteng, Begini Penjelasan BMKG

BMKG memastikan bahwa benda putih yang ditemukan mengambang dari langit hingga perlahan turun ke permukaan tanah di Murung Raya, Kalimantan Tengah, bukan awan jatuh.

img_title
VIVA.co.id
16 November 2024