Update COVID-19 per 20 September: Kasus Positif Tambah 3.989

Santri Pondok Pesantren Gontor jalani rapid test COVID-19. (Foto ilustrasi)
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Jessica Helena Wuysang

VIVA – Data penambahan kasus positif, sembuh, dan pasien yang meninggal akibat terjangkit COVID-19 per Minggu 20 September 2020, telah diperbarui. Jumlah kasus positif tercatat bertambah 3.989 kasus, sehingga totalnya menjadi 244.676 kasus.

Harvey Moeis Klaim Dana CSR Smelter Swasta Dipakai untuk Bantuan COVID-19

Sementara itu, penambahan pasien yang sembuh, yakni bertambah sebanyak 2.977 orang, sehingga total pasien yang sembuh sudah mencapai 177.327 orang.

Kemudian, untuk kasus pasien COVID-19 yang meninggal telah bertambah sebanyak 105 orang sehingga totalnya menjadi 9.553 orang.

Jangan Tertipu! Waspada Penipuan Berkedok Lowongan Kerja Remote, Ini Ciri-Cirinya

Baca: Cerita Anies Kunjungi Kuburan Malam-malam

Kini, kasus suspek yang dipantau dan sudah sebagian besar dipantau oleh pemerintah sebanyak 107.370 orang.

Kedekatan Trump dan Putin Bocor, Sering Teleponan hingga Kirim Alat Tes COVID-19

Sementara itu, data spesimennya tercatat telah mencapai sebanyak 36.753 orang. Data itu berasal dari 471 kabupaten/kota, yang telah terdampak di 34 provinsi. (art)

Virus Corona atau Covid-19.

How an App Became Indonesia's Essential Weapon Against Covid-19

Indonesia once faced the challenges of the Covid-19 pandemic. As part of an effort to provide early prevention it, can be done by an app.

img_title
VIVA.co.id
4 November 2024