VIDEO: Penjelasan Ustaz Abdul Shomad soal Hukum Salat Berjarak

Ustaz Abdul Somad (UAS) Kunjungi MUI
Sumber :
  • VIVA/Muhamad Solihin

VIVA – Pemerintah memperingatkan masyarakat untuk disiplin mempraktikkan protokol kesehatan demi pencegahan penularan virus corona, termasuk ketika salat berjemaah, di rumah maupun di masjid. Karena itulah pemerintah juga mulai melonggarkan pembatasan beribadah di rumah-rumah ibadah termasuk masjid dan musala dan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.

UAS Kampanye Akbar di Tapsel: Saya Bersaksi Edy-Hasan Orang Baik untuk Memimpin Sumut

Salah satu upaya mencegah penyebaran corona, pemerintah mengimbau agar masyarakat menjaga jarak aman minimal satu meter antarjemaah. Hal itu pun berlaku untuk salat Jumat dan salat-salat lain yang dilakukan secara berjemaah.

Dai kondang Ustaz Abdul Somad menguraikan beberapa pendapat tentang hukum salat berjemaah yang berjarak, tak seperti biasanya dengan ketentuan sah-sah harus rapat. Ada beberapa pendapat ulama tentang ketentuan itu, tetapi semuanya menyangkut kesempurnaan salat, bukan berkaitan dengan sah atau tidak salat.

Viral! Mobil Xpander Nyaris Hancurkan Ketenangan Salat Jumat di Jember

Pendapat lain mengatakan bahwa ketentuan saf-saf salat harus lurus dan rapat bukan rukun salat, yang berarti tidak merupakan syarat dan tidak pula wajib. Namun, dalam situasi normal, kala tidak ada wabah penyakit yang membahayakan, memang dianjurkan untuk meluruskan saf dan merapatkan bahu dengan bahu dan kaki dengan kaki.

How an App Became Indonesia's Essential Weapon Against Covid-19
Ustaz Abdul Somad hadir dalam kampanye akbar Edy Rahmayadi-Hasan Basri Sagala di Kabupaten Tapsel. (istimewa/VIVA)

UAS soal Hukuman Menerima Serangan Fajar di Pilkada: Masuk Golongan Dosa Besar

Ustaz Abdul Somad atau UAS mengajak masyarakat Sumatera Utara memilih pasangan Edy Rahmayadi-Hasan Basri di Pilgub Sumut 2024.

img_title
VIVA.co.id
20 November 2024