VIDEO: Lockdown Cegah Corona ala Warga Satu Dusun di Sulawesi Barat

VIVA – Untuk mencegah penyebaran virus corona, puluhan kepala keluarga di Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat, melakukan aksi lockdown dengan menutup akses jalan menuju pemukiman mereka. Sejumlah peraturan disepakati bersama, salah satunya membatasi keluar-masuk perkampungan.

Harvey Moeis Klaim Dana CSR Smelter Swasta Dipakai untuk Bantuan COVID-19

Salah satu jalan akses masuk ke perkampungan itu ditutup dengan balok-balok kayu dan papan untuk mencegah kendaraan keluar masuk ke permukiman itu. Sebilah kapan bertulis “LOCKDOWN” dan sejumlah kesepakatan warga untuk mengisolasi diri dipasang di pintu masuk perkampungan.

Langkah itu dilakukan oleh sedikitnya 30 kepala keluarga untuk mencegah penularan virus corona di lingkungan mereka. Satu peraturan diterapkan, di antaranya warga dibolehkan keluar sekali dalam sehari untuk membeli kebutuhan pokok.

SMP Negeri 8 Tangsel Lockdown Buntut Merebaknya Kasus Cacar Air dan Gondongan

Mereka yang sehabis keluar kompleks pun wajib mencuci tangan. Karena itu pula di depan pintu masuk permukiman telah disediakan sabun cuci tangan dan air secukupnya untuk membilas.

Jangan Tertipu! Waspada Penipuan Berkedok Lowongan Kerja Remote, Ini Ciri-Cirinya
Virus Corona atau Covid-19.

How an App Became Indonesia's Essential Weapon Against Covid-19

Indonesia once faced the challenges of the Covid-19 pandemic. As part of an effort to provide early prevention it, can be done by an app.

img_title
VIVA.co.id
4 November 2024