Foto-foto WNI Dikarantina di Natuna, Karaoke hingga Cukur Rambut
Rabu, 12 Februari 2020 - 03:26 WIB
Sumber :
- abc
Supplied: Istimewa - ABC News
Beraktivitas di luar ruangan
Meski masih di dalam lingkungan karantina, para WNI juga melakukan berbagai aktivitas di luar ruangan, mulai dari senam pagi sampai sejumlah permainan tradisional.
Meski tinggal di dalam hanggar, ada pula aktivitas yang dilakukan di luar hanggar.
Supplied: Istimewa - ABC News
Berbagai permainan tradisional dilakoni para WNI di lokasi karantina untuk mengisi waktu.
Supplied: Istimewa - ABC News
Senam pagi adalah salah satu aktivitas yang rutin dilakukan di lokasi karantina setiap hari.
Supplied: Istimewa - ABC News
Diperiksa dua kali sehari