Logo ABC

Ada Pihak yang Meraup Untung dari Penyebaran Hoax Soal Virus Corona

Teori konspirasi dan hoax soal virus korona telah menyebar secara global di jejaring sosial.
Teori konspirasi dan hoax soal virus korona telah menyebar secara global di jejaring sosial.
Sumber :
  • abc

Di Facebook, sejumlah grup yang fokus soal virus Corona bermunculan dalam beberapa hari terakhir.

Para anggotanya bertanya dan meminta saran soal penggunaan masker dan tindakan perlindungan, tapi yang lain malah membahas penyebab virus Corona dan solusi pencegahannya.

Unggahan di Weibo, Twitter dan Facebook menyarankan agar orang-orang membilas mulut mereka dengan larutan air garam untuk mencegahnya.

Hal ini tidak disarankan, seperti yang disebutkan oleh AFP Factcheck.

Belum lagi ada yang menyebutkan teori berbahaya yang secara berbahaya menyarankan orang-orang untuk meminum pemutih.

An elderly lady with glasses and another woman can be seen wearing masks. Video: Apa itu virus corona? (dalam bahasa Inggris)

Space to play or pause, M to mute, left and right arrows to seek, up and down arrows for volume. Video: Apa itu virus corona? (dalam bahasa Inggris) ( ABC News )

Apa yang bisa kita lakukan?

Agar tidak menjadi korban berita dan informasi yang menyesatkan, carilah informasi paling akurat dari media yang dipercaya, termasuk pernyataan resmi pemerintah.