Inilah Rekaman Detik-detik Gunung Merapi Meletus

Gunung Merapi meletus
Sumber :

VIVA – Gunung Merapi di wilayah Provinsi Yogyakarta secara tak terduga meletus Minggu 17 November 2019.

Gunung Merapi Mengalami 14 Kali Gempa Guguran, Menurut BPPTKG

Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi atau BPPTKG-PVMBG, Kementerian ESDM menyatakan letusa terjadi pukul 10:46 WIB.

Letusan tercatat di seismogram dengan amplitudo max 70 milimeter dan dalam durasi 155 detik. Teramati kolom letusan mencapai setinggi kurang lebih 1000 meter dari pusat letusan.

Wagub: Sumbar Butuh 150 Sabo Dam Antisipasi Lahar Dingin Gunung Marapi

Berikut rekaman detik-detik Gunung Merapi meletus yang terekam dalam sejumlah CCTV pemantau:

Wamenaker Meninjau Lokasi dan Beri Bantuan Kemanusiaan Kepada Korban Bencana Banjir Sumatera Barat
Gunung Merapi muntahkan awan panas guguran berjarak luncur 1500 meter.

Guguran Lava Meluncur 42 Kali dari Gunung Merapi Sejauh 1,6 Kilometer

Gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Selasa meluncurkan guguran lava 42 kali dengan jarak luncur maksimum 1,6 kilometer.

img_title
VIVA.co.id
3 September 2024