Logo timesindonesia

Anak Kecanduan Gadget, Psikolog Kasih Saran Ini

Psikolog Anita Nurul Febrianti (kanan) saat berbincang dengan peserta parenting yang digelar SMPN 1 Kota Madiun. (FOTO: Yupi Apridayani/TIMESIndonesia)
Psikolog Anita Nurul Febrianti (kanan) saat berbincang dengan peserta parenting yang digelar SMPN 1 Kota Madiun. (FOTO: Yupi Apridayani/TIMESIndonesia)
Sumber :
  • timesindonesia

Serta menjadi orang tua yang ahli. Artinya memahami kebiasaan, sifat dan kemampuan anak.  Belajar cara pengasuhan anak yang tepat dan penerpan norma agama. Serta menjadi orang tua yang playfull dengan mencari tahu hobi, topik dan aktivitas kesukaan anak, melakukan aktivitas kesenangan anak bersama serta menjadi teman yang asyik dan saling menghargai.

"Era digital tidak perlu ditanggapi dengan kekhawatiran berlebihan tetapi dioptimalkan untuk menunjang perkembangan anak," tegas Anita.

Jika anak sudah menunjukkan gejala kecanduan gadget, Anita menyarankan untuk segera melakukan pembatasan penggunaan gadget dan mengalihkan perhatian anak dengan  aktivitas lain. Jika anak menunjukkan perubahan sikap yang menyimpang, orang tua sebaiknya segera konsultasi dengan psikolog untuk penanganannya. (*)