Hujan Bakal Guyur Jabodetabek

Waspada cuaca ekstrem.
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Umarul Faruq

VIVA.co.id – Cuaca berawan diprakiralkan akan menyelimuti sebagian Jabodetabek pagi ini, dengan intensitas sedang hingga tebal. Pada siang harinya hujan baru akan mengguyur kawasan ini.

Siap-siap Bawa Payung, Jakarta Pagi Hujan Ringan, Siang Berpotensi Hujan Petir

Dilansir dari situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Kamis 12 Oktober 2017, Seluruh daerah di Jabodetabek, kecuali di Kepulauan Seribau bakal diguyur hujan pada hari ini. 

Hujan disertai petir akan melanda Bogor, Depok, Jakarta Selatan dan Tangerang. Sementara itu untuk malam harinya hujan sudah mereda dan hanya membasahi beberapa wilayal, seperti Bogor,Jakarta Utara, Kepulauan Seribu dan Tangerang. 

Prakiraan Cuaca: Waspada Sore Potensi Hujan Petir di Sebagian Jakarta

Suhu pada hari ini berkisar antara 22 hingga 27 derajat celsius. Dengan kelembaban 70 sampai 90 persen. Bagi Anda yang akan melakukan aktivitas di luar ruangan sebaiknya membawa payung atau jas hujan. (hd)

Ilustrasi warga menggunakan payung saat hujan di Jakarta.

Prakiraan Cuaca BMKG: Jakarta Siang Hujan Petir, Malam Gerimis

Cuaca Jakarta pada siang hari diprediksi BMKG masih diselimuti mendung. Hujan intensitas ringan hingga petir akan turun pada siang nanti.

img_title
VIVA.co.id
4 Maret 2023