Kecelakaan Beruntun di Tol Sedyatmo, Lalu Lintas Tersendat

Ilustrasi kecelakaan di jalan tol.
Sumber :
  • Twitter TMC Polda Metro Jaya

VIVA.co.id – Kecelakaan beruntun terjadi di ruas tol Sedyatmo arah ke Bandara Soekarno-Hatta, Jumat, 27 Januari 2017 pagi. 

Kecelakaan Trailer Naik ke Pembatas Tol JORR, Arus Lalu Lintas Padat

Hal itu dilansir Traffic Management Center (TMC) Polda Metro Jaya lewat akun Twitter @TMCPoldaMetro, Jumat, 27 Januari 2017, pukul 09.16 WIB.

Dalam foto yang diunggah tersebut tampak kecelakaan diduga melibatkan sebuah mobil pribadi dan dua buah taksi. Kecelakaan terjadi di lajur kanan. 

Truk Terguling di Jagorawi Arah Jakarta, Macet Mulai GT Cimanggis

Dampak dari kecelakaan itu, arus lalu lintas di ruas tol tersebut tersendat. TMC meminta para pengguna jalan untuk hati-hati melintasi lokasi. Belum diketahui penyebab kecelakaan ini.

Sementara itu, Jumat pagi ini juga, sebuah truk alat berat mengalami gangguan di Jalan Panjang Green Garden, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Akibatnya, arus lalu lintas di lokasi menjadi tersendat. (one)
 

Usai Ditabrak Truk Trailer, Jembatan di Tol JORR Pakai Penahan
Satu di antara sedan peserta konvoi mobil-mobil BMW menabrak pembatas jalan di Jalan Tol Dalam Kota di Slipi, Jakarta Barat.

VIDEO: Konvoi Sedan Mewah Kebut-kebutan hingga Tabrak Pembatas Jalan

Si pengemudi dilaporkan selamat. Mobilnya ringsek.

img_title
VIVA.co.id
20 Januari 2020