Rel di Stasiun Kebayoran Terendam Air, KRL Terganggu

Gangguan Sinyal Kereta Api Commuter Line
Sumber :
  • VIVAnews/Anhar Rizki Affandi

VIVA.co.id – Perjalanan KRL Commuterline dari dan menuju Tanah Abang mengalami gangguan pada Rabu malam 14 September 2016. 

PT KCI Borong 3 Rangkaian KRL dari China untuk Armada Jabodetabek

Kereta tertahan di Stasiun Palmerah akibat rel di perlintasan Stasiun Kebayoran terendam air, menyusul hujan deras yang mengguyur Jakarta malam ini. 

Salah satu pengguna Twitter pun mengabarkan gangguan ini melalui akunnya. 

Malam Tahun Baru, KRL Commuter Line Beroperasi hingga Pukul 03.00 WIB

"@CommuterLine @JalurSerpong krl THB - PRP tertahan lama di stasiun Palmerah, krn di Kebayoran persinyalan terendam air," tulis akun Twitter @chuxidz, Rabu malam 14 September 2016. 

Pantauan VIVA.co.id, gangguan tersebut sempat terjadi beberapa saat. Namun beberapa saat kemudian Commuterline bisa melintasi Stasiun Kebayoran. Akibat genangan air antara Palmerah dan Kebayoran, kereta melaju pelan. 

Nasib Pembangunan Jalur KRL Commuter Line ke Karawang, Begini Kata Kemenhub

"#InfoLintas saat ini terdapat genangan air antara Palmerah-Kebayoran untuk perjalanan KA bisa dilalui 5 KM/jam," tulis akun @CommuterLine.


 

Illustration of Indonesian train (KRL).

KAI Buys Chinese Three Trains for Jabodetabek's Fleet

KAI Buys Chinese Three Trains for Jabodetabek's Fleet.

img_title
VIVA.co.id
3 Februari 2024