Mahasiswa Blokir Jalan, Cawang UKI Macet Parah
Jumat, 20 Mei 2016 - 18:35 WIB
Sumber :
- @TMCPoldaMetro
VIVA.co.id – Kemacetan panjang melanda kawasan Cilitan hingga Cawang, Jakarta Timur, akibat aksi unjuk rasa mahasiswa di depan kampus UKI, Jumat petang, 20 Mei 2016.
Macet panjang yang terjadi di kawasan ini disebabkan aksi unjuk yang digelar mahasiswa dilakukan dengan cara memblokir jalan yang menuju Cawang.
Dari pantuan pada pukul 18.10 WIB, pengendara hanya bisa melintasi jalur cepat melalui underpass Cawang. Akibat aksi unjuk rasa ini, bus Transjakarta yang akan melintas kawasan Cawang juga tertahan. (ase)
Demo KPK Kerap Bikin Macet, Pendemo Digiring ke Gedung Baru
Polisi melakukan penguatan personel.
VIVA.co.id
1 Juni 2016
Baca Juga :