Demo di HI Ricuh, Belasan Mahasiswa Papua Ditangkap

Demo di HI ricuh
Sumber :
  • VIVA.co.id / Foe Peace
VIVA.co.id
Elsam: Perlakuan Aparat atas Papua Mirip dengan Timtim
- Aksi unjuk rasa ratusan mahasiswa dari Aliansi Mahasiswa Papua (AMP) berakhir ricuh di Bundaran Hotel Indonesia, Selasa, 1 Desember 2015. Akibatnya, seluruh ruas jalan menuju HI macet parah.
Mahasiswa Papua Ditahan Polisi, Kapolda: Biar Kapok

Pantauan
KontraS: Polda Tangkap 22 Mahasiswa Papua dari Tangerang
VIVA.co.id
, kericuhan ini bermula saat massa aksi yang mengutarakan pendapatnya itu menutup Jalan Imam Bonjol menuju Bundaran Hotel Indonesia. Melihat hal itu, polisi langsung bertindak dan membubarkan massa.


Tak terima dengan tindakan polisi, massa kemudian melanjutkan aksinya hingga ke Bundaraan HI. Polisi sudah memberikan peringatan agar massa aksi membubarkan diri mengingat kemacetan sudah semakin parah.

Namun, peringatan itu tak diindahkan. Akhirnya polisi menembakan gas air mata sebanyak enam kali ke arah massa aksi. Mereka pun berlarian. Sebagian mahasiswa berhaisl ditangkap dan dikumpulkan di depan mal Grand Indonesia.

Terlihat juga dua orang yang diduga provokator diamankan dan dibawa ke Pospol yang berada di sekitar Bundaran HI. Semnetara itu, situasi lalu lintas terpantau macet parah dna bahkan sempat terhenti saat aksi kejar-kejaran polisi dengan mahasiswa.
Tahun Baru di Car Free Night

Begini Kondisi Bundaran HI Usai Perayaan Tahun Baru

Sudah tak begitu nampak sampah seperti malam hari.

img_title
VIVA.co.id
1 Januari 2016